Jangan Macam-macam dengan Mobil Pajero Ini, dan Penyebab Ban Tubeless Sering Kempis

VIVA Otomotif: Mitsubishi Pajero Evo
Sumber :
  • Carscoops

VIVA Otomotif – Ada beberapa berita terkait dunia otomotif yang tayang di VIVA pada Kamis 4 Mei 2023, dan banyak dibaca sehingga menjadi terpopuler. Mulai dari jangan macam-macam dengan mobil Pajero ini, sampai dengan penyebab ban tubeless sering kempis.

1. Jangan Macam-macam dengan Mobil Pajero Ini

VIVA Otomotif: Mitsubishi Pajero Evo

Photo :
  • Carscoops

Mitsubishi Pajero Evolution merupakan salah satu kendaraan off-road yang paling ikonik, dan dicari oleh penggemar mobil di seluruh dunia. Kendaraan ini tidak hanya populer karena kemampuan jelajahnya yang menakjubkan, tetapi juga karena sejarahnya yang kaya di dunia reli.

Jika Mitsubishi menambahkan nama Evolution pada sebuah kendaraan, maka itu adalah sesuatu yang istimewa. Seperti yang terjadi pada Pajero Evolution, mobil yang cukup disegani ketika sedang melintas di jalan raya. Lihat informasi lanjutannya di tautan ini.

2. Penyebab Ban Tubeless Sering Kempis dan Cara Mencegahnya

Ban bocor.

Photo :
  • ayoselamat.org

Ban tubeless banyak jadi pilihan pemilik kendaraan bermotor, karena kemampuannya tidak langsung kempis saat karet terkena benda tajam. Namun meski terbilang efektif, ban tubeless kadang-kadang juga dapat berkurang tekanan anginnya alias bocor halus.

Pertamina Investigasi Viralnya Mobil-mobil Alami Kerusakan Diduga Pakai Pertamax

Apa sebenarnya penyebab ban tubeless sering kempis? Simak detailnya di tautan ini.

3. Kabar Baik untuk Calon Pembeli Mobil Mazda

Suzuki Tawarkan Kemudahan Beli Mobil Baru di GJAW 2024

Mazda CX-3 edisi 2021

Photo :
  • Mazda

Mazda adalah produsen mobil asal Jepang, yang telah lama hadir di Indonesia. Meski tidak bermain di segmen mainstream atau yang volume penjualannya sangat besar, namun mereka tetap memiliki penggemar setia di Tanah AIr.

Hadirkan Pengalaman Berkendara Penuh Harmoni, Mazda Perkenalkan MX-30 di GJAW 2024

Tingginya antusiame konsumen membuat mereka harus rela antre, karena sampai saat ini unit Mazda yang dipasarkan di Indonesia masih didatangkan dari luar negeri. Baca selengkapnya di tautan ini.

Booth Suzuki di GJAW 2024

Bermacam Godaan Suzuki Indonesia yang Patut Dilirik di GJAW 2024

Salah satu yang patut dilirik di GJAW 2024 adalah merek Suzuki, yang menawarkan banyak promo menarik demi wujudkan mimpi mobil baru.

img_title
VIVA.co.id
28 November 2024