Mobil Rp200 Jutaan Bisa Dikredit 7 Tahun, dan Kabar Terbaru Daihatsu Ayla EV

Daihatsu Ayla EV dipamerkan di GIIAS 2022
Sumber :
  • VIVA Otomotif

VIVA Otomotif – Ada beberapa berita terkait dunia otomotif yang tayang di VIVA pada Rabu 18 Januari 2023, dan banyak dibaca sehingga menjadi terpopuler. Mulai dari mobil Rp200 jutaan bisa dikredit tujuh tahun, sampai dengan kabar terbaru Daihatsu Ayla EV.

1. Mobil Rp200 Jutaan Ini Bisa Dikredit Hingga 7 Tahun

All New Suzuki Ertiga Hybrid

Photo :
  • VIVA Otomotif

Awal tahun kerap dimanfaatkan oleh para pabrikan otomotif, untuk menawarkan promo kepada konsumen. Seperti yang dilakukan oleh PT Suzuki Indomobil Sales, yang memulai 2023 dengan beragam program penjualan.

Ada kemudahan bagi konsumen yang berencana melakukan pembelian mobil Suzuki, seperti All New Ertiga, XL7, S-Cross, Baleno, dan New Carry Pick Up. Lihat informasi selanjutnya di tautan ini.

2. Ini Kabar Terbaru soal Mobil Daihatsu Ayla EV

Daihatsu Ayla EV dipamerkan di GIIAS 2022

Photo :
  • VIVA/Yunisa Herawati

Pada pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show atau GIIAS 2022, salah satu mobil konsep yang dipajang adalah Daihatsu Ayla EV. Sesuai namanya, kendaraan ini dibekali dengan penggerak berenergi listrik.

Viral Detik-Detik YouTuber Kecelakaan karena Main HP saat Kendarai McLaren

Executive Coordinator Design Engineering Division PT Astra Daihatsu Motor, Sony Satria mengatakan bahwa mereka sudah enam bulan mengembangkan model tersebut. Sayangnya, kala itu ia belum bisa mengatakan secara persis kapan model baru itu akan masuk ke jalur produksi. Simak detailnya di tautan ini.

3. Viral Pengendara Motor Yamaha Mio Jadi Tontonan Warga

Pria Ini Janji Ngesot Sampai Madura Jika Timnas Indonesia Tekuk Arab Saudi, Berani Penuhi Janjimu Pak?

VIVA Otomotif: Pengendara motor Yamaha Mio jadi viral di media sosial.

Photo :
  • Tangkapan layar Instagram @dramaojol.id

Media sosial kerap diramaikan oleh kehadiran video-video unik, yang jadi sorotan warganet. Salah satu tayangan yang sering jadi perhatian, yakni terkait ulah para pengendara sepeda motor. Ada beberapa yang membuat para penonton kesal, namun ada juga tayangan yang bisa menghibur atau justru membuat warganet kebingungan.

Wisatawan Pantai Anyer Ngeluh Parkir 20 Menit Dipatok Tarif Rp75 Ribu

Seperti yang sedang viral di Instagram @dramaojol.id, di mana akun tersebut mengunggah video yang tayangannya menunjukkan aksi seorang pengendara Yamaha Mio. Baca selengkapnya di tautan ini.

Gibran Rakabuming Gunakan Pesawat Komersial Batik Air Kelas Ekonomi ke Semarang

Gunakan Pesawat Ini ke Semarang, Gibran Rakabuming Jadi Sorotan Netizen

Gibran Rakabuming menarik perhatian publik karena memilih menaiki pesawat komersial Maskapai Batik Air kelas Ekonomi, ketimbang menggunakan pesawat kepresidenan.

img_title
VIVA.co.id
22 November 2024