Pesaing Innova Baru Spesifikasinya Mirip, dan Ada yang Baru dari Penantang Honda Brio
- VIVA.co.id/M Ali Wafa
VIVA Otomotif – Ada beberapa berita terkait dunia otomotif yang tayang di VIVA pada Senin 24 Oktober 2022, dan banyak dibaca hingga jadi terpopuler. Mulai dari pesaing Innova baru spesifikasinya mirip, sampai dengan ada yang baru dari penantang Honda Brio.
1. Pesaing Toyota Innova Segera Hadir, Spesifikasinya Nyaris Sama
Toyota dikabarkan sedang sibuk menyiapkan generasi terbaru, dari model Kijang Innova. Ubahannya disebut-sebut bakal banyak, termasuk menyematkan teknologi terbaru. Uniknya, bakal muncul penantang dengan spesifikasi yang mirip.
Tautan berita:Â Pesaing Toyota Innova Segera Hadir, Spesifikasinya Nyaris Sama
2. Ada yang Baru dari Pesaing Mobil Honda Brio
Perusahaan otomotif bernama Suzuki memperkenalkan kembali model Swift yang telah didesain ulang dengan tampilan baru. Nantinya, model ini akan bersaing dengan merek dagang lain seperti Honda pada model Brio di segmen yang sama.
Tautan berita:Â Ada yang Baru dari Pesaing Mobil Honda Brio
3. Fakta Mengejutkan Supercar McLaren yang Kecelakaan di Tol Sidoarjo
Satu unit mobil jenis supercar berjenis McLaren terlibat kecelakaan tunggal, saat melintas di jalan Tol Juanda-Waru, Sidoarjo, Jawa Timur pada akhir pekan kemarin.
Tautan berita:Â Fakta Mengejutkan Supercar McLaren yang Kecelakaan di Tol Sidoarjo