Prediksi Harga Honda ADV 160, dan Motor Matik Penantang PCX
- VIVA/Krisna Wicaksono
VIVA – Ada beberapa berita yang tayang di VIVA Otomotif pada Selasa 22 Juni 2022, dan banyak dibaca hingga jadi terpopuler. Mulai dari prediksi harga Honda ADV 160, hingga motor matik penantang PCX.
1. Prediksi Harga Honda ADV 160 yang Segera Meluncur
PT Astra Honda Motor (AHM) tak lama lagi diprediksi akan meluncurkan Honda ADV 160. Teaser sudah diposting oleh akun Instagram resmi, dan informasi detailnya ada di tautan ini.
2. Motor Matik Ini Jadi Penantang Yamaha NMAX dan Honda PCX
Yamaha NMAX dan Honda PCX adalah dua motor matik yang saling bersaing meraih pasar matik berbodi gambot, kini keduanya dapat penantang dari Malaguti Madison yang kental dengan desain skuter Eropa. Simak selengkapnya di tautan ini.
3. Pertama di Dunia Honda ADV 160 Hadir di RI, Ini Kemampuan Mesinnya
Honda ADV 160 yang disebut-sebut akan meluncur dalam waktu dekat, mendapat beberapa ubahan agar tampil berbeda dihandingkan versi sebelumnya yang masih mengandalkan mesin 150cc. Baca informasinya di tautan ini.