Mobil Gagah Ditunggu di RI, dan SUV Arnold Schwarzenegger

Ford Bronco Raptor 2022
Sumber :
  • Paultan.org

VIVA – Ada beberapa berita yang tayang di VIVA Otomotif pada Selasa 25 Januari 2022, dan banyak dibaca hingga jadi terpopuler. Mulai dari mobil gagah ditunggu di RI, hingga SUV Arnold Schwarzenegger.

Kawasaki Z900 dan Z900 SE Resmi Mengaspal di Indonesia, Harga Mulai Rp199 Jutaan

1. Ditunggu di RI, Mobil Gagah Ini Hadir dengan Mesin Lebih Buas

Ford Bronco edisi 2021

Photo :
  • Dok: Ford
Modif Simpel Yamaha Gear Ultima 125 dari Katros Garage, Modal Cuma Rp5 Juta

Bronco Raptor menjadi kasta tertinggi dari model tersebut, dan dibekali mesin yang lebih buas. Mobil tersebut dikabarkan bakal masuk ke Indonesia, dan info detailnya ada di tautan ini.

2. Sangarnya Mobil Arnold Schwarzenegger yang Tabrakan Beruntun

Polisi Imbau Masyarakat Jadikan Motor sebagai Alternatif Terakhir untuk Mudik

Mobil Arnold Schwarzenegger kecelakaan.

Photo :
  • Cartoq

Aktor yang pernah bermain di film Terminator, yakni Arnold Schwarzenegger baru saja mengalami kecelakaan lalu lintas. Kronologinya bisa disimak di tautan ini.

3. Yamaha Luncurkan Motor 250cc Baru, Pakai Rem ABS Harga Rp26 Juta

Yamaha FZ25 2022.

Photo :
  • Gaadiwaadi.

Pabrikan roda dua asal Jepang, Yamaha resmi meluncurkan Yamaha FZ25 terbaru untuk konsumen di India. Meski dibekali sejumlah fitur unggulan, namun kendaraan berjenis sport-naked tersebut tetap dibanderol murah. Lantas, apa lagi yang membuatnya spesial? Jawabannya ada di tautan ini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya