Mobil Terlaris Daihatsu, dan Pemotor Jatuh karena Polisi
- Viva.co.id/ Pius Mali
VIVA – Informasi terkait penjualan mobil di Indonesia di tengah pandemi COVID-19 menjadi sorotan pembaca VIVA OTOMOTIF, Rabu 11 November 2020. Mulai dari produk terlaris Daihatsu yang bisa dicicil Rp2 juta per bulan, sampai pemotor yang jatuh dan menjadi bulan-bulanan Polisi. Berikut daftar lengkapnya:
1. Jadi Model Terlaris, Cicilan Mobil Ini Rp2 Jutaan per Bulan
Penjualan mobil Daihatsu pada Oktober tahun ini naik 5,4 persen dari bulan sebelumnya. Jika menelisik data retail sales atau dari diler ke kosumen, tercatat 8.135 unit, sementara di bulan September hanya 7.721 unit. Baca informasi selengkapnya di tautan ini.
2. Jatuh karena Kesalahan Polisi, Pemotor Ini Jadi Bulan-bulanan
Seorang pengendara motor terjatuh akibat kesalahan petugas polisi di India. Namun bukannya ditolong, ia malah jadi bulan-bulanan petugas tersebut. Peristiwa bermula saat polisi tersebut meghentikan mobilnya di tautan ini.
3. Ada yang Hilang dari All New Honda Scoopy
Honda resmi meluncurkan motor baru di Indonesia, yakni All New Honda Scoopy. Skuter matik tersebut dibuka selubungnya pada Selasa kemarin, secara virtual. Banyak ubahan yang dilakukan pada kuda besi bergaya retro tersebut. Cari tahu informasi selengkapnya di tautan ini.