Diler Jual Esemka, hingga All New Honda Scoopy Mengaspal

Mobil Esemka
Sumber :
  • Fajar Sodiq/VIVAnews.

VIVA – Ada banyak berita unik dan informatif yang disajikan VIVA Otomotif pada Selasa 10 November 2020. Mulai dari mobil Esemka resmi dijual di diler, hingga kehadiran All New Honda Scoopy. Berikut daftar lengkapnya:

1. Diler Ini Mulai Jual Esemka, Promonya Menggoda

Photo :
  • Instagram @dealer.esemka.lampung

Sebuah diler memberikan informasi di media sosial, bahwa mereka resmi menjual mobil Esemka Bima. Bahkan, ada promo yang cukup menggiurkan. Di mana lokasinya? Baca beritanya di tautan ini.

2. Honda Buka Selubung All New Scoopy, Harga Naik

Photo :
  • AHM

Honda resmi meluncurkan generasi terbaru dari salah satu skuter matik andalan mereka, yakni All New Honda Scoopy. Selain mengusung banyak fitur baru, harganya juga berubah. Seberapa besar kenaikannya? Simak jawabannya di tautan ini.

3. Mobil Honda Civic Dipaksa Melaju Tanpa Ban, Begini Jadinya

Bukan Cuma Mobil Esemka yang Pakai Nama Garuda

Photo :
  • screenshot Youtube

Sebuah video memperlihatkan mobil Honda Civic melaju tanpa ban menempel di salah satu rodanya. Mengapa itu bisa terjadi? Selengkapnya bisa dibaca di tautan ini.

Ada yang Hilang dari Scoopy Baru, hingga Kia Sonet Resmi Dijual
Mobil Esemka berkeliaran di jalan Jakarta

Hoki Seumur Hidup Bisa Lihat Mobil Esemka di Jalan Jakarta, Punya Siapa?

Esemka Garuda tiba-tiba tertangkap kamera dengan pelat nomor Jakarta, yaitu B 1529 PJQ. Mobil SUV berkelir hitam tersebut beredar di salah satu jalanan Ibu Kota, dan vira

img_title
VIVA.co.id
20 Agustus 2024