Istana Angin ini Bernama Hawa Mahal
Jumat, 21 April 2017 - 16:45 WIB
Sumber :
- ANTV
VIVA.co.id – Ada satu bangunan yang wajib Anda kunjungi saat berlibur ke Kota Jaipur, India. Kota berjuluk Pink City ini punya bangunan unik yang jadi landmark andalannya, Hawa Mahal namanya. Bangunan tersebut sering dijadikan tujuan utama saat berwisata ke Jaipur karena daya tarik arsitekturnya.
Istana ini dibangun pada tahun 1799 atas perintah Maharaja Sawai Pratap Singh, dan didesain oleh Lal Chand Usta sebagai tempat peristirahatan musim panas untuk dia dan keluarganya. Secara harfiah, ‘Hawa Mahal’ memiliki arti ‘Istana Angin’. Julukan ini diberikan karena angin bisa berembus dengan bebas ketika jendela-jendela bangunan tersebut dibuka.
Baca selengkapnya di tautan ini.
10 Tempat Keren yang Wajib Dikunjungi saat Liburan di Jaipur, India
Banyak bangunan unik yang cocok untuk foto-foto.
VIVA.co.id
8 Desember 2018
Baca Juga :