Ini yang Dirahasiakan Pilot dari Penumpangnya

Ilustrasi pesawat terbang.
Sumber :
  • Pixabay

VIVA.co.id – Takut terbang adalah salah satu fobia yang paling umum dan apa yang terjadi di balik layar tetap menjadi misteri penerbangan bagi banyak penumpang. Apakah pilot menyembunyikan sesuatu dari penumpangnya?

Pilot Bruno Gilossen telah ditanya dari sebuah website  tanya jawab, dan ini yang dikatakannya, seperti dilansir laman Independent.

Terkait keamanan

Mungkin ada banyak cara pilot sebuah maskapai penerbangan bisa memberitahu Anda bagaimana keamanan bisa ditipu atau dilewati dan mempunyai titik lemah. 

Kecuali kepada orang yang benar, hal tersebut tidak akan diberikan. Namun, akan menjadi hal yang salah ketika memberitahukan beberapa keamanan tersebut kepada orang yang salah. Jadi, pilot tidak akan memberikan informasi mengenai keamanan tersebut.

Privasi

Penumpang dan personel memiliki hak untuk privasi mereka. Informasi mengenai orang, penumpang, atau awak, dilarang oleh hukum untuk diberitahukan ke masyarakat. 

Pilot harus menghormati hal tersebut. Jadi saya tidak akan memberitahu Anda bahwa Natalie Portman akan terbang besok, misalnya.

Lima Menu Makanan yang Lezat Hingga Bikin Muak di Pesawat

Perusahaan terkait

Isu-isu terkait keamanan dan dokumentasi perusahaan dianggap rahasia dan harus tetap di dalam perusahaan. Siu mengenai keselamatan penerbangan ada dua. Pertama, Tidak boleh ada yang disalahkan atau dipermalukan mengenai kesalahan yang dilaporkan. 

10 Penerbangan Terlama di Dunia

Kedua, Masyarakat terkadang tidak mengerti mengenai aspek teknik penerbangan dan bisa berpikir bahwa bohlam pecah bisa mengakibatkan pesawat jatuh. Terlepas dari hal tersebut, semua rahasia yang disembunyikan oleh pilot, bukan sebuah konspirasi terhadap penumpang yang tidak dicurigai. 

Graham Shema.

Bocah Penggemar Elon Musk Bikin Geger Dunia Penerbangan

Graham Shema sangat paham dunia penerbangan padahal baru berusia 7 tahun. Dia sangat mengidolakan Elon Musk.

img_title
VIVA.co.id
25 Desember 2020