Uji Nyali, Tidur di Rumah Mewah Bersama Penderita Autophobia
Rabu, 18 November 2015 - 15:51 WIB
Sumber :
- Metro.co.uk
VIVA.co.id
- Tidur di kamar hotel dengan fasilitas yang mewah saat berlibur mungkin menjadi hal yang biasa. Tapi, pernahkah membayangkan, tidur dengan orang asing yang memiliki ketakutan dengan kesendirian? Jika tertarik, Anda bisa mencobanya di London.
Dilansir laman
Metro.co.uk
, tarif yang dipasang untuk menyewa kamar ini cukup murah, yakni hanya £1 atau setara Rp20.965 per bulan. Namun, Anda harus menemani si penghuni kamar yang memiliki fobia dengan kesendirian atau biasa disebut autophobia.
Baca Juga :
4 Hotel Paling Horor dalam Film
Albin Serviant,
chief executive officer
(CEO) EasyRoommate mengatakan, "Kami percaya bahwa berbagi kamar dan tempat tidur bisa menjadi pengalaman yang indah dan memberikan sebuah kondisi yang baik".
"Karena, kami tidak ingin melewatkan kesempatan. Kami memiliki tim yang berdedikasi sepanjang waktu untuk memastikan sebuah flat yang diiklankan adalah asli," kata dia.
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
chief executive officer