VIDEO: Wisata Religi Makam dan Masjid Sunan Ampel

Ziarah
Sumber :
  • VIVAnews/Ikhwan Yanuar

VIVA.co.id - Surabaya punya sejuta pesona. Wisatawan yang datang ke Surabaya pun bisa melakukan wisata religi.

Menag Nasaruddin Umar: Seribu Hektar di PIK Tak Ada Suara Azan

Salah satunya adalah kawasan makam Sunan Ampel. Makam dan Masjid Sunan Ampel kini menjadi salah satu pusat wisata religi yang banyak dikunjungi peziarah setiap harinya.

Sebelum memasuki makam dan masjid, di sekitar kawasan banyak pedagang menjual kerudung yang biasa diburu para peziarah. Mereka mengenakan kerudung dengan alasan agar lebih khusyuk saat berziarah.

Liburan ke Pulau Dewata saat Nataru, Cermati Cuaca Terkini Bali

Sunan Ampel adalah salah satu penyebar agama Islam di tanah Jawa atau yang lebih populer disebut Walisongo.

"Selain kerudung, para peziarah juga bisa membeli pacar tempel yang menghiasi tangan Anda dan membeli kipas," kata Vatra, pembawa acara di Topik ANTV pagi ini.

Bantah Isu Usir Jemaah saat Gibran Salat Jumat di Semarang, Begini Penjelasan Paspampres
Penumpang bus pariwisatan diturunkan akibat bus tidak layak jalan saat pemeriksaan di Tol Jagorawi menuju Puncak.

Bus Pariwisata Tak Layak Jalan Ingin ke Puncak Bogor Diputar Balik, Ratusan Wisatawan Diturunkan

Ratusan wisatawan terpaksa diturunkan dari 5 bus yang melintas menuju kawasan Wisata Puncak Bogor, Sabtu 21 Desember 2024.

img_title
VIVA.co.id
21 Desember 2024