Logo timesindonesia

Masyarakat Tuban Gelar Ritual yang Diselenggarakan 50 Tahun Sekali

Kemeriahan acara ritual Bancakaan Kayon, yang merupakan acara syukuran atas direnovasinya makam Sunan Syeh Asy"ari Bejagung, Tuban kembali digelar, Kamis (02/05/2019) (Foto: Achmad Choirudin/TIMESIndonesia)
Kemeriahan acara ritual Bancakaan Kayon, yang merupakan acara syukuran atas direnovasinya makam Sunan Syeh Asy"ari Bejagung, Tuban kembali digelar, Kamis (02/05/2019) (Foto: Achmad Choirudin/TIMESIndonesia)
Sumber :
  • timesindonesia

Acara yang hanya diadakan 50 tahun sekali, juga merupakan bentuk perhatian desa dalam melestarikan budaya di Tuban.

Dalam acara tersebut, selain dihadiri oleh ratusan warga Desa Bejagung. Turut hadir pula warga dari luar desa, acara itu juga mendapatkan pengawalan dari petugas hansip dan polisi.

"Acara ritual Bancakaan Kayon juga bentuk upaya kami dalam melestarikan budaya di Tuban Bumi Wali. Sekaligus memperkenalkan budaya ini kepada generasi muda," ucapnhya. (*)