FOTO: Jajanan Lezat di Jakarta Street Food Festival

Jakarta Street Food Festival 2015
Sumber :
  • VIVA.co.id/Tasya Paramitha
VIVA.co.id
Mencicipi Es Krim Nasi Uduk di 'Best Flavor of The World'
- Jakarta Street Food Festival (JSFF) kembali hadir di La Piazza, Summarecon, Kelapa Gading untuk ketiga kalinya, mulai tanggal 6-22 November 2015. 

Summer Paradise Festival 2016 Siap Digelar Besok
Dalam JSFF kali ini, Anda akan menemukan deretan jajanan tradisional hingga internasional. Total terdapat 55 tenant makanan yang terdiri dari 48 booth dan tujuh gerobak.

Festival Kuliner Prancis Digelar Serentak di Dunia
Beberapa jenis jajanan khas Eropa seperti pasta, crepe, churros dan kentang goreng dengan topping berbagai saus lezat bisa Anda cicipi di sini.

Jajanan tradisional Tanah Air pun tak kalah banyak antara lain, bakmie, nasi goreng, nasi bakar, soto tangkar dan masih banyak lagi.

Tak hanya itu, pengunjung juga dapat mengikuti beragam aktivitas seru, mulai dari demo masak hingga seni menghias makanan. Gelaran JSFF buka setiap hari pada pukul 16.00-22.00 WIB (Senin-Kamis) dan pukul 11.00-23.00 WIB (Sabtu dan Minggu).

Foto selengkapnya, klik link ini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya