Kreasi Unik Sarapan Telur dengan Bentuk Kucing

Nasi goreng dengan telur mirip kucing
Sumber :
  • Food Beast
VIVA.co.id
Foodigitalpreneur, Cara Zomato Ajak Pebisnis FnB Melek Tren Digital
- Sarapan adalah salah satu awal dari aktivitas sehari-hari agar mendapatkan energi. Untuk itu banyak ibu-ibu yang membuat sarapan untuk anaknya. Tapi terkadang dibutuhkan kreasi agar anak mau sarapan.

Akhir Pekan, Waktunya Icip-icip 5 Kuliner Yummy di Jakarta
Hal ini karena anak sering merasakan bosan dengan sarapan yang itu-itu saja. Namun, bila Anda bisa kreasi dengan berbagai ide, tentu sarapan akan menjadi salah satu kesukaan anak Anda.

Berkunjung ke Machu Picchu, Jangan Lupa Cicipi Kuliner Peru yang Unik
Salah satu menu sarapan adalah nasi goreng, Anda bisa membuat nasi goreng menjadi lebih aktraktif bagi anak-anak Anda dengan membuat telur yang berbentuk kucing. 

Cetakan telur
Cetakan telur. Foto:Food Beast

Dilansir laman Food Beast, bentuk kucing ini didapat dari cetakan plastik. Cetakan ini bisa Anda dapatkan dengan harga US$ 12 atau sekitar Rp162 ribu. 
Suasana Pasar Senggol di Summarecon Mall Bekasi.

Yuk, Kulineran Sambil Nonton Layar Tancap di Pasar Senggol

Event digelar 28 Maret sampai 28 April 2019 di Summarecon Mall Bekasi.

img_title
VIVA.co.id
1 April 2019