Makan Sambil Bercermin Buat Rasa Makanan Lebih Lezat

Ruang makan dengan cermin
Sumber :
  • Diningroomdecorating.com
VIVA.co.id
- Makan adalah salah satu aktivitas sosial. Namun, dalam satu titik seseorang pasti pernah merasakan makan sendirian tanpa ditemani siapapun.


Apalagi saat ini telah banyak bermunculan restoran-restoran khusus
solo eater
atau pengunjung yang datang untuk makan sendirian. Restoran-restoran semacam ini telah hadir di berbagai tempat di dunia dan umumnya diperuntukkan bagi para lajang alias
jomblo
.


Itu karena di beberapa negara, orang yang makan sendirian di sebuah restoran biasanya akan merasa malu.


Tentu saja, makan sendirian akan menjadi kurang menyenangkan dan bahkan membuat makanan terasa kurang lezat.


Nah, belum lama ini, sebuah studi yang dilakukan di Jepang mengungkap bahwa menyantap makanan di depan cermin akan membantu mengelabuhi mulut seseorang dalam merasakan rasa makanan menjadi seperti ketika makan ditemani orang lain. Demikian dilansir dari
Daily Meal.


Ialah Ryuzaburo Tanaka, peneliti psikologi di Nagoya University yang melakukan studi tersebut. Ia mengatakan orang yang makan sendirian sambil bercermin bisa melihat diri sendiri menyantap makanan, yang kemudian secara teoritis akan membuat mereka merasa seperti sedang makan bersama orang lain.
Khofifah-Emil Tutup Hari Terakhir Kampanye Gelar Doa Bersama Warga Jatim


Puluhan Relawan Pramono-Rano Ubah Haluan, Kini Deklarasi Dukung RK-Suswono
"Ini menstimulasi atmosfir berbagi makanan dengan seseorang dan saya percaya itu membantu meningkatkan rasa makanan," ujar Tanaka.

Kampanye Pilkada 2024 Berakhir, KPU Bali Tutup dengan Doa Bersama

Ilustrasi makan

Studi: Ngemil di Malam Hari Bahayakan Otak

Mengonsumsi camilan larut malam dapat berdampak pada kemampuan otak.

img_title
VIVA.co.id
16 Januari 2016