Burger Rainbow, Tiap Lapis Berisi Marsmallow

Burger Rainbow
Sumber :
  • Delish.com

VIVA – Burger menjadi salah satu makanan cepat saji yang cukup digemari masyarakat. Jika umumnya sebuah burger disajikan dengan tumpukan daging, selada, keju, tomat, dan acar, namun, burger yang satu ini jauh berbeda. Tampilannya, lebih berwarna warni.

Rumah Kuliner Berkonsep Nyaman Hadir di Pameran Makanan Internasional

Ya, sebuah restoran burger di Irvine, California Amerika, menyajikan sebuah burger yang diberi nama Magical Burger. Burger itu sendiri memiliki tampilan meriah layaknya unicorn.

Dilansir laman Delish, burger ini, bukan diisi dengan daging, melainkan dengan dua bagel pelangi di setiap lapisan roti. Ditambah dengan empat buah patties, keju, dan tiga jenis saus, yakni dua saus aioli dan satu saus pisang aioli. Tidak hanya sampai di situ, burger ini pun diberikan sprinkles dan marshmallow yang ditaruh di lapisan bawah dan bagian atas burger.

Asian Food Festival Digelar! Makanan Viral dari Singapura, Thailand Hingga Jepang Ada di Sini

Burger ini pun mungkin terlihat begitu menggugah selera, tetapi mungkin juga terlihat begitu menakutkan. Tapi itu semua, tergantung bagaimana Anda melihat dan menikmati perpaduan rasa manis dan gurih dari burger ini.

Burger ini sendiri dijual di restoran Ground House di Irvine California Amerika, atau terletak sekitar setengah jam dari Disneyland. Restoran khusus burger ini juga menawarkan berbagai burger yang lebih otentik seperti MacAttack Burger, dibuat dengan roti goreng mac dan keju, dan Maple Bacon dan ditambah Pork Belly Fries.

Gandeng Manajemen Masjid Istiqlal Tingkatkan Kemakmuran, Pengusaha Ini Bikin Terasultan
Ilustrasi Dimsum

Mengapa Konsep All You Can Eat Membuat Pengalaman Dimsum Semakin Spesial?

Dimsum bukan hanya soal makanan; ini adalah pengalaman budaya yang mencerminkan tradisi kebersamaan dalam budaya Tionghoa.

img_title
VIVA.co.id
17 November 2024