Ungkap Rahasia Kepribadian dari Rasa Makanan Favorit

Aneka masakan Padang di Restoran Padang Merdeka
Sumber :
  • VIVA.co.id/Rintan Puspitasari

VIVA – Seperti halnya keunikan setiap individu, setiap orang memiliki selera makan berbeda, dari rasa pedas, manis, asin. Dari rasa-rasa pilihan mereka itu juga bisa diketahui kepribadian seseorang.

Apa Itu Zodiak? Definisi, Jenis, Sifat, dan Karakter Tanggal Lahir Anda!

Dalam rangka Hari Kuliner Nasional GO-FOOD yang telah digelar sejak tanggal 5 Mei kemarin hingga 13 Mei, setiap pecinta kuliner bisa dengan puas mencari dan memesan makanan favoritnya. Dari akun @gofoodjakarta, ayo cari tahu seperti apa kepribadian orang terdekat dari selera rasa yang mereka pilih.

Manis

Wajib Tahu! Ternyata, Aroma Parfum Bisa Ungkap Kepribadian Anda, Lho!

Mereka yang suka makanan manis dinilai sebagai pribadi yang memiliki aura ceria, sehingga akan dengan mudah disukai banyak orang.

permen cokelat

9 Fakta Mengejutkan tentang Perempuan yang Lebih Suka Tampil Tanpa Make-up

Pedas

Si penyuka makanan pedas dianggap sebagai pribadi yang suka dengan tantangan dan memiliki keberanian dalam banyak hal.

Gurih

Kesukaan seseorang akan rasa gurih pada makanan menunjukkan dirinya sebagai pribadi aktif yang suka mencoba hal baru.

Segar

Penyuka minuman menyegarkan seperti es, jus dan lainnya, dinilai sebagai pribadi kreatif yang menyenangkan.

Nah, yang mana kepribadian Anda?

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya