4 Gaya Seks Panas Buat Mr P Kecil, Menjanjikan Kenikmatan Buat Pasangan

Ilustrasi bercinta.
Sumber :
  • Freepik/Racool_studio

VIVA Lifestyle – Sering mendengar keluhan pasangan yang sulit merasa puas usai bercinta lantaran ukuran Mr P terlalu kecil? Rupanya, para pria tak perlu merasa kecewa karena ternyata ada gaya seks yang tepat untuk memuaskan pasengan meski ukuran Mr P tergolong kecil.

Gimana Biar Vagina Enggak 'Becek' Saat Bercinta? Begini Jawaban Dokter Boyke

Mencoba mengubah gaya seks klasik yang disukai banyak orang atau sekedar menambahkan bantal di bokong pasangan, sudah cukup untuk menyentuh sisi sensitif pasangan. Namun, tidak selalu mudah bagi setiap pasangan untuk mengetahui posisi seks yang tepat dan menggairahkan, terutama jika memiliki penis kecil.

Karena ukuran penis sering menjadi topik kecemasan yang besar bagi para pria, Anda akan lega mengetahui bahwa ukuran sebenarnya bukan masalah besar. Faktanya, sebagian besar bintang porno dan sexpert mengatakan bahwa menggunakan gaya seks tepat dan sentuhan di bagian sensitif yang paling penting di ranjang.

Musim Hujan Bikin Gairah Seks Membara, Mitos atau Fakta?

Ilustrasi bercinta/pasangan.

Photo :
  • Freepik/lookstudio

Tetapi, jika masih khawatir tentang bagaimana ukuran organ intim dan menemukan posisi yang tepat untuk memuaskan pasangan, para pria dapat mencoba posisi seks yang luar biasa ini yang cocok bagi pemilik penis kecil dan akan menjanjikan kenikmatan duniawi.

Cawagub Papua Paksa Istri Seks Threesome, Agus Buntung Diperiksa Polisi

Berikut adalah empat posisi seks tepat yang sangat cocok untuk pria dengan penis kecil, dikutip laman Daily Star.

Doggy

Ini adalah posisi penis kecil yang sempurna karena memfasilitasi penetrasi yang dalam dengan memanfaatkan seluruh panjang batang penis. Untuk masuk ke posisi, mintalah pasangan Anda berlutut  untuk sensasi yang lebih dalam, lalu penetrasi dari belakang.

Pegang pinggul atau pinggang mereka untuk kontrol dan kesenangan yang lebih memuaskan. Terlebih, doggy adalah gaya favorit universal untuk semua ukuran karena mudah dikuasai dan memberi tampilan yang bagus dari bokong pasangan!

Ilustrasi bercinta

Photo :
  • U-Report

Cowgirl

Ada begitu banyak variasi untuk posisi cowgirl.Cowgirl klasik adalah tempat yang baik untuk memulai sehingga Anda dapat berbaring telentang saat pasangan penetrasi dari atas. Kemudian masukkan penis, dorong saat penetrasi, dan akan terasa gesekan lecut gairah.

Jika itu tidak berhasil, coba beralih ke cowgirl jongkok, yang memungkinkan penetrasi lebih dalam, stimulasi klitoris manual, dan stimulasi G-spot. Ini posisi yang bagus karena stimulasi klitoris instan dapat menjadikannya salah satu posisi seks terbaik sepanjang masa.

Spork

Untuk masuk ke posisi spork, minta pasangan berbaring di lantai dengan satu kaki terentang lurus. Berlututlah di antara kaki mereka dan angkat kakinya lurus ke atas sehingga bertumpu pada bahu Anda.

Pegang kaki mereka saat mulai penetrasi, dan gunakan posisi ini untuk mendorong dan menarik saat Anda mendorong masuk dan keluar. Perlu dicatat posisi seks ini sangat bagus karena memungkinkan Anda untuk menggunakan kaki pasangan Anda sebagai tempat bertumpu. Mengangkat kakinya membuat zona sensitifnya tersentuh saat penetrasi.

Ilustrasi bercinta.

Photo :
  • Pexels/Pixabay

Besi Datar

Posisi seks ini sangat bagus karena menciptakan gesekan yang lebih besar pada dinding vagina pasangan dengan ukuran Mr P mini. Anda dapat melakukannya dengan meminta pasangan Anda berbaring tengkurap dengan kaki terjepit rapat. Untuk membantu penetrasi, minta mereka meletakkan bantal di bawah panggul mereka. Mudah bukan?

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya