Duri Ikan Bandeng Bisa Turunkan Kolesterol, Mitos atau Fakta?

Penjualan Ikan Bandeng
Sumber :
  • VIVAnews/Fernando Randy

VIVA – Bandeng adalah salah satu jenis ikan yang cukup terkenal di Indonesia, bahkan salah satu kota menjadikannya sebagai oleh-oleh khas daerah tersebut. Tak banyak yang menyangka jika ternyata ikan bandeng ini ternyata memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. 

Apa Itu Barley Grass, Disebut-sebut Bisa Bantu Turunkan Berat Badan, Kolesterol hingga Risiko Serangan Jantung

Meski enak, namun banyaknya duri dan ukurannya yang cukup kecil membuat sebagian besar orang justru lebih memilih mengonsumsi bandeng yang dimasak dengan cara dipresto. Presto adalah salah satu metode masak dengan menggunakan panci bertekanan tinggi, sehingga daging bahkan duri ikan dan tulang ayam bisa lebih mudah lunak dan cepat matang.

Di masyarakat beredar isu bahwa ikan bandeng (terutama bagian tulangnya) memiliki manfaat sehat, salah satunya mampu menurunkan kadar kolesterol jahat, mencegah penyakit jantung, baik untuk daya ingat dan mencegah nyeri pada tulang. Namun sayangnya nutrisi yang terkandung dalam tulang ikan bandeng akan mudah hilang jika dimasak presto. Benarkah?

Fakta Mitos Durian, Benarkah Bisa Membunuh Jika Diminum dengan Bir?

Spesialis Gizi Klinis dr Diana Suganda, M.Kes, SpGK akan membahasnya dalam tayangan Ayo Hidup Sehat (AHS) di tvOne, Senin 25 Februari 2019.

Tak hanya itu, AHS juga akan membahas soal gejala sakit kepala bersama DR dr Salim Haris, SpS(K).FICA. Jika tak sempat menyaksikan di layar kaca, AHS juga akan tayang live streaming pukul 13.00-14.00 WIB di laman ini. (rna)

Bukan Hanya Turunkan Berat Badan, Ini 8 Manfaat Air Rebusan Daun Salam bagi Kesehatan Tubuh
Ilustrasi masakan daging

Konsumsi Makanan All You Can Eat Bisa Picu Hipertensi? Begini Kata Dokter

Meskipun terlihat menggiurkan, terlalu sering mengonsumsi makanan dengan jenis ini ternyata dapat menimbulkan dampak buruk bagi kesehatan, salah satunya adalah hipertensi

img_title
VIVA.co.id
31 Januari 2025
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut