Mengapa Kita Merasa Gatal? Apakah Menggaruk Ada Faedahnya?
Rabu, 21 November 2018 - 12:31 WIB
Sumber :
- bbc
Hal ini membantu mengusir serangga pengganggu atau tanaman beracun.
Garukan juga membuat pelebaran pembuluh darah, membuat sel darah putih dan plasma mengalir untuk mengusir toksin pengganggu.
Inilah yang menyebabkan kulit menjadi merah dan bernoda.
8. Menggaruk terasa nikmat karena melepaskan serotonin di otak
Salah satu hal yang perlu dilakukan. - Getty Images
Serotonin adalah transmiter syaraf yang para ilmuwan pandang membangkitkan kebahagiaan.
Semakin banyak serotonin mengalir di tubuh, Anda semakin lebih bahagia. Tidaklah mengherankan jika kadang-kadang sulit bagi kita untuk berhenti menggaruk.
9. Tempat terbaik untuk digaruk adalah pergelangan kaki ...
Ah, enaknya! - Getty Images