Buah Naga Merah Bisa Turunkan Kolesterol, Mitos atau Fakta?

Buah naga.
Sumber :
  • Pixabay/Febee

VIVA – Buah naga merupakan buah yang memiliki bentuk khas dengan kulit buahnya berwarna merah atau kuning dengan daging buah berwarna merah dan putih.

Menguak Manfaat Ajaib Buah Naga untuk Kesehatan Tubuh

Di balik itu, buah naga dipercaya mampu membantu dalam menyembuhkan berbagai jenis penyakit, seperti menurunkan kolesterol dalam tubuh. 

Serat yang tinggi diyakini menjaga kesehatan sistem pencernaan. Serta kandungan vitamin dan air dalam buah naga juga bermanfaat untuk kesehatan kulit baik dari luar dan dalam. Benarkah demikian? 

Resep Simple Es Buah Naga yang Paling Nikmat Diminum saat Buka Puasa

Spesialis gizi klinis DR. dr. Samuel Oetoro, MS, SpGK(K)  akan membahas soal mitos dan faktanya dalam tayangan AYO HIDUP SEHAT (AHS) di tvOne Rabu 17 Oktober 2018.

Dipandu host dr Sheila Salsabila BMedSc dan Dita Fakhrana, AHS juga akan tayang live streaming di laman ini. (zo)

Cerita Edy Lusi Ubah Satu Daerah di Banyuwangi Jadi Desa Buah Naga
Buah naga.

6 Rahasia Manfaat Buah Naga, Bantu Jaga Berat Badan Ideal sampai Stabilkan Gula Darah

Buah naga termasuk buah tropis yang menyimpan beragam khasiat terhadap kesehatan. Hal itu karena buah ini kaya akan nutrisi penting. Ampuh jaga berat badan ideal lho.

img_title
VIVA.co.id
1 Januari 2025
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut