Terpopuler: Ramalan Zodiak hingga Vaksin Polio Tidak Sebabkan Kematian Bayi

Zodiak.
Sumber :
  • pixabay

JAKARTA – Ramalan zodiak masih menjadi artikel yang banyak dicari di kanal Lifestyle VIVA, tak terkecuali pada Sabtu, 13 Januari 2024. Selain artikel tersebut ada beberapa berita lain yang tak kalah menarik. Berikut daftarnya:

1. Ramalan Zodiak Sabtu 13 Januari 2024, Libra: Jangan Temui Pasangan Kamu Malam Ini

Ramalan zodiak Sabtu, 13 Januari 2024. Libra, kamu mungkin lebih baik menghabiskan malam sendirian. Capricorn, jaga emosi kamu agar tetap terkendali hari ini.

Aquarius, kamu harus mengikuti pasangan kamu malam ini. Pisces, jangan mengharapkan komitmen apa pun hari ini. Simak ramalan zodiak selengkapnya hari ini, yang dikutip dari Mensxp.

Baca selengkapnya di sini.

2. Heboh Virus Polio yang Ditemukan di Indonesia Disebabkan Karena Vaksin? Begini Kata Kemenkes

Beberapa waktu lalu beredar kabar yang menyebut bahwa temuan kasus polio tipe 2 disebabkan karena vaksin polio cVDPV2. Bahkan temuan kasus ini telah dilaporkan kepada Organisasi Kesehatan Dunia (WHO).

Baim Wong Bahagia dapat Hadiah di Hari Ayah dari Sang Putra, Netizen Malah Julid Hal Ini

Terkait dengan hal ini, Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kemenkes RI dr Maxi Rein Rondonuwu angkat bicara. Dijelaskan Maxi bahwa setiap vaksinasi itu untuk melindungi individu atau kelompok supaya mereka punya antibodi. Scroll untuk informasi selengkapnya.

Baca di sini.

Ingin Anak Kenang Momen Bersamanya, Paula Verhoeven Isyaratkan Perpisahan?

3. Ahli Bantah Vaksin Polio Sebabkan Kematian Bayi

Poliomyelitis (polio) adalah penyakit yang sangat menular yang disebabkan oleh virus polio. Virus polio menyerang sistem saraf dan dapat menyebabkan kelumpuhan bahkan kematian.

Unggah Video dengan Anak, Paula Verhoeven Tulis Isi Hati Menyentuh: Mama Kangen Sekali

Polio sendiri bisa dicegah salah satunya dengan melengkapi imunisasi baik imunisasi polio tetes dan polio suntik lengkap. Namun sayangnya, tidak sedikit dari orangtua yang memilih untuk melewatkan vaksinasi polio dengan alasan takut dengan kejadian ikutan pasca imunisasi (KIPI), termasuk kematian.

Baca selengkapnya di sini.

4. Kantongi Sertifikasi Halal, Tempat Kuliner Ini Tambah Cabang Baru

Indonesia, sebagai negara dengan mayoritas penduduk beragama Islam, memiliki kekayaan budaya dan kuliner yang luar biasa. Restoran-restoran di seluruh negeri menyajikan berbagai hidangan lezat yang mencerminkan keanekaragaman rempah-rempah dan tradisi kulinernya. Dalam konteks ini, sertifikasi halal menjadi faktor kunci yang mendukung kepercayaan konsumen dan keberlanjutan bisnis kuliner di Indonesia.

Sertifikasi halal merupakan tanda kepatuhan sebuah restoran terhadap prinsip-prinsip syariah Islam dalam proses persiapan, penyajian, dan penyimpanan makanan. Ini bukan hanya sekadar label, tetapi juga mencerminkan komitmen restoran untuk memastikan bahwa setiap hidangan yang disajikan memenuhi standar kehalalan yang ketat.

Baca di sini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya