Terpopuler: Ramalan Zodiak sampai Kisah Seorang Food Vlogger

Ilustrasi Zodiak
Sumber :
  • pixabay

JAKARTA – Kanal Lifestyle di VIVA.co.id selalu menyajikan berita dari dunia kesehatan, travel, kuliner dan berbagai kisah yang menarik juga inspiratif. Termasuk pada Minggu, 10 September 2023. Ada beberapa berita yang menarik perhatian pembaca dari kanal tersebut. Berikut daftarnya.

Terpopuler: Kumpulan Kata-kata Inspiratif Akhir Tahun, hingga Zodiak Leo Hati-hati Terhadap Penipuan

1. Ramalan Zodiak Minggu 10 September 2023, Gemini: Hati-hari dengan Rekan Kerja yang Iri

Ramalan zodiak Minggu, 10 September 2023. Gemini, hati-hati terhadap rekan kerja yang iri hati. Cancer juga harus waspada terhadap orang yang iri. Leo, utamakan kesehatan mental. Aquarius mendapat tekanan di tempat kerja. Yuk baca ramalan zodiak hari ini, dilansir dari Kalinga TV.

Terpopuler: 5 Gerakan Workout yang Cocok Buat Kaum Mager, hingga Penyakit yang Diidap Aktris Zhao Lusi

Baca di sini.

Ramalan Zodiak Selasa 31 Desember 2024, Leo: Hati-hati Terhadap Penipuan

2. Kisah Inspiratif Imelda Tjoe, Mengubah Masa Kecil yang Sulit Jadi Kesuksesan

Masa kecil sering dianggap sebagai fondasi penting dalam pembentukan karakter dan tujuan seseorang dalam hidup. Kisah dr. Imelda Tjoe, dip.AAAM (USA), Mbiomed (AAM), MHum, MKM adalah salah satu bukti nyata dari pernyataan ini. Dokter estetika asal Medan ini membuktikan bahwa kesulitan yang dialami di masa kecil bisa menjadi motivasi untuk meraih kesuksesan.

Imelda mengalami masalah kulit berupa jerawat. Pengalamannya berkeliling mencari pengobatan namun gagal, memantik keinginannya untuk menjadi seorang dokter.

Baca selengkapnya di sini.

3. Bagaimana UU Kesehatan Baru Akan Mengubah Lanskap Industri Farmasi?

Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) telah mengesahkan Undang-Undang Kesehatan. Langkah ini dianggap sebagai tonggak sejarah yang akan membawa perubahan besar-besaran pada industri farmasi di Indonesia, serta menentukan perkembangan dan tantangan yang akan dihadapi oleh sektor ini di masa depan.

Sebagai respons terhadap perubahan signifikan ini, Gabungan Perusahaan Farmasi Indonesia (GPFI) mengadakan Rapat Rerja Nasional (Rakernas) pada 8 hingga 9 September 2023 di Hotel Alila, Solo.

Baca di sini.

4. Cerita Shemmylevita di Balik Pilih Jadi Food Vlogger

Shemmylevita, wanita cantik yang kini menambah profesi menjadi food vlogger yang senang mencicipi makanan lokal dan international

Meski tergolong pendatang baru, food vlogger berparas cantik ini rupanya digemari warganet karena selalu menampilkan review makanan yang menggugah selera alias bikin ngiler. Konten yang dia hasilkan pun terkonsep dengan baik.

Baca selengkapnya di sini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya