Alasan Ibu Mertua Benci dengan Menantu Perempuannya, Nomor 2 di Luar Nalar

Ilustrasi ibu mertua, anak dan menantu perempuan
Sumber :
  • Times of India

JAKARTA – Rezeki bagi setiap wanita yang telah menikah tidak melulu soal uang. Memiliki ibu mertua yang baik dan pengertian juga menjadi salah satu rezeki.

Menguak Fakta: Benarkah AI Akan Membuat Kita Semua Menganggur?

Bukan tanpa sebab, tidak sedikit dari menantu perempuan dan ibu mertua yang tidak akrab, bahkan cenderung bermusuhan. Yuk lanjut scroll artikel selengkapnya berikut ini.

Saat sudah memulai sebuah rumah tangga seringkali menantu wanita akan merasa terbebani atau bahkan terganggu dengan apa yang disarankan oleh ibu mertua mereka.

Pekerjaan yang Akan Digantikan oleh AI? Berikut Pekerjaan nya

Hubungan antara ibu mertua dan menantu memang cukup kompleks. Lantas apa yang membuat ibu mertua kurang akur dengan menantunya?

Ketika istri berhadapan dengan sang mertua.

Photo :
  • U-Report
Tiga Tips Ampuh Menghindari Penipuan Lowongan Kerja Freelance dengan Komisi Tinggi

Melansir laman Times of India ada beberapa alasan kenapa ibu mertua tidak suka dengan menantunya. Berikut ini ulasannya:

1. Ibu Mertua Merasa Menantunya Telah Mengambil Anak Laki-lakinya

Dari sejumlah alasan yang umum mengapa ibu mertua tidak suka dengan menantu perempuannya adalah ibu mertua menganggap sang putra telah direbut menantunya. Ada beberapa hal yang membuat ibu mertua berpikir seperti ini mulai dari anak laki-lakinya yang lebih mendengarkan istrinya dibanding ibunya.

Padahal dulu putranya sangat mendengarkannya dan mengerti dengan apa yang diinginkan ibu mereka. 

Perasaan seperti diabaikan inilah yang terkadang membuat ibu mertua tidak akur dengan menantunya. Terlebih jika ibu mertua tinggal dan hidup sendiri rasa kesepiannya ini yang juga bisa memantik permasalahan tersebut.

Menantu idaman mertua.

Photo :
  • U-Report

2. Istri Anaknya Jauh Lebih Cantik Darinya

Mungkin terdengar aneh dengan alasan ini. Ada beberapa ibu mertua yang merasa jika sebelum anaknya menikah ibunya menjadi pusat perhatian di rumahnya. Pujian yang dilontarkan anaknya itu kemudian bisa berpaling kepada istrinya. Ini yang mungkin membuat ibu mertua Anda merasa terabaikan.

Belum lagi jika Anda memiliki wajah yang cantik dan menjadi pembicaraan orang di lingkungan keluarga, terkadang ada perasaan cemburu yang dirasakan oleh ibu mertua anda.

Ibu mertua dan menantu.

Photo :

3. Tidak Pernah Membantu Membereskan Rumah

Alasan ini menjadi alasan paling umum dan klasik yang sering terjadi di antara menantu dan mertua. Jika anda menjadi seorang pekerja kantoran terkadang kita terlalu lelah untuk melakukan pekerjaan.

Hal ini yang sering membuat ibu mertua Anda marah. Ketidakikut sertaan Anda dalam membersihkan rumah bisa menjadi boomerang bagi Anda dan ibu mertua Anda.

Tidak sedikit dari ibu mertua Anda yang menganggap bahwa mereka menjadi pelayan Anda jika Anda tak membantu mengerjakan pekerjaan rumah.

Revand Narya

Revand Narya Ungkap Penyesalan Setelah Cerai dari Faby Marcelia

kar. Revand menuturkan bahwa ia tidak suka konflik, yang justru membuatnya dan Faby Marcelia saling diam dalam waktu yang lama.

img_title
VIVA.co.id
13 November 2024