Rahasia Awet Muda saat Sahur Sampai Tips Cegah Dehidrasi
- http://beritatrendz.blogspot.com/
VIVA Lifestyle – Serba-serbi tentang puassa Ramadhan menghiasi kanal Lifestyle pada Kamis, 23 Maret 2023. Salah satunya tentang rahasia awet muda yang diungkap oleh Zaidul Akbar. Selain artikel itu, ada beberapa berita menarik lainnya yang menarik perhatian pembaca. Berikut daftarnya.
1. Rahasia Simpel Awet Muda dari Zaidul Akbar, Sahur Cukup Makan Ini Saja!
Memiliki tubuh dengan penampilan wajah awet muda, Â banyak didambakan manusia di dunia. Demi awet muda, cara yang ditempuh seringkali menyulitkan bahkan butuh banyak biaya, dari diet yang butuh biaya mahal hingga operasi plastik.Â
Namun, tidak demikian dengan resep awet muda yang dilontarkan oleh dokter yang juga pendakwah Jurus Sehat Rosul, dr Zaidul Akbar. Lewat channel YouTube Sehat Sunnah, Zaidul Akbar menjelaskan resep awet muda yang pernah dijalankan oleh Rosulullah
Baca selengkapnya di sini.
2. Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan
VIVA.co.id telah merilis jadwal imsakiyah, waktu sholat hingga buka puasa selama Bulan Suci Ramadhan 2023. Kamu juga bisa melihat jadwal imsakiyah di berbagai kota di seluruh Indonesia.
Baca di sini.
3. Alshad Ahmad Sebut Kebutuhan Biologis, Ini Pro Kontra Hubungan Intim di Luar Nikah
Netizen kembali menggali deret sikap konten kreator Alshad Ahmad usai terlibat drama percintaan dengan Tiara Andini dan mantannya, Nissa Asyifa. Salah satunya ketika Alshad Ahmad hadir di dalam kanal Youtube sembari berbincang dengan Nikita Mirzani terkait seks di luar nikah.
Cuplikan videonya ditayangkan dalam akun Rumpi_Gosip. Nikita Mirzani terdengar sedang berdiskusi dengan Alshad Ahmad dalam membuat konten di rumahnya.
Baca selengkapnya di sini.
4. Dehidrasi Ganggu Ibadah Puasa? Yuk Simak Tips Berikut Untuk Mencegahnya
Salah satu "cobaan" saat umat muslim melakukan puasa di bulan Ramadhan adalah rasa haus. Seperti diketahui, kita berpuasa - tanpa minum dan makan- selama hampir satu hari penuh. Tak jarang bahkan tubuh merasa lemas dan dehidrasi karena kekurangan cairan.Â
Dehidrasi adalah kondisi di mana tubuh kehilangan terlalu banyak cairan sehingga menyebabkan ketidakseimbangan elektrolit yang mengganggu fungsi normal tubuh.
Baca di sini.