Cara Ini Bisa Bantu UMKM Lokal Dapatkan Barang dengan Legal

Ilustrasi UMKM ketika memulai usaha.
Sumber :
  • Pixabay

VIVA – Usaha Mikro Kecil dan Menengah atau UMKM mulai bangkit di tengah pandemi. Tidak bisa dipungkisir, mereka adalah salah satu yang terus berjuang untuk menggereakkan roda ekonomi.

Namun ada beberapa kendala yang mereka hadapi, salah satunya mendapatkan barang yang tidak tersedia di Indonesia. Mereka kini bisa bernafas lega karena bisa mendapatkan barang yang akan mereka jual kembali secara legal. Seperti diketaui, ada beberapa item yang tidak tersedia di pasar lokal.

Biasanya, berbagai kendala dihadapi para pelaku UMKM. Mulai dari bahasa, pngiriman serta bea dan cukai. Hal ini buat mereka ragu untuk mendapatkan barang dari luar negeri.

Ilustrasi Perdagangan Tekstil

Photo :
  • vstory

Kini, pelaku UMKM tidak perlu khawatir mengenai itu. Mereka bisa menggunakan layanan perusahaan BlueRay Cargo. Pelanggan bisa transaksi langsung di website dan kirim barang apapun kecuali terkena Lartas dan barang yang berbahaya yang diatur dalam UU yang berlaku.

"Pengiriman mulai dari 0.1 CBM untuk laut dan 1 kg untuk udara dengan pengiriman tercepat karena kita operate sendiri dan bisa bayar dengan semua pembayaran termasuk pay later,” kata Direksi BuleRay Cargo, Yanti.

Untuk menggunakan platform BlueRayCargo.ID konsumen hanya perlu mendaftar via website dengan gratis, lalu konsumen mendapatkan alamat gudang China sendiri sebagai tujuan alamat saat konsumen membeli barang di Alibaba, 1688 atau supplier sendiri di China.

Ilustrasi pedagang pakaian bekas.

Photo :
  • VIVA/Aceng Mukaram (Pontianak)
Imigrasi Tarik Paspor Firli Bahuri: Setelah Ada Vonis Akan Dikembalikan

Saat barang sampai Gudang China proses pengiriman hanya memakan waktu 5-10 hari kerja hingga sampai ke rumah pelanggan.

Konsumen dapat menikmati berbagai kemudahan pembayaran seperti pay later tanpa bunga di akhir bulan hingga penggantian kerugian hingga 100% jika barang hilang atau tertahan menjamin barang kiriman akan sampai di tangan konsumen dalam keadaan baik.

Bingung Cari Tambahan Uang? Toluna Aplikasi Luar Negeri Hasilkan Saldo Dana Gratis, No Tipu-Tipu!

BlueRay Cargo telah tumbuh bersama puluhan ribu pedagang di berbagai pusat grosir Jakarta seperti Glodok, Mangga Dua dan Harco dan seluruh Indonesia. Mereka mengirim barang Impor secara legal dengan harga terjangkau sebagai roda penggerak ekonomi terutama saat pandemi.

Intip Sederet Barang Pindahan dari Luar Negeri yang Tak Harus Bayar Bea Masuk
Terry Putri

Tinggal di Luar Negeri, 10 Artis Ini Alih Profesi dan Kerja Keras Banting Tulang

Beberapa selebritas Indonesia telah memutuskan untuk meninggalkan gemerlapnya dunia hiburan Tanah Air dan memilih menetap di luar negeri serta beralih profesi.

img_title
VIVA.co.id
3 September 2024