Tebak Jumlah Kuda di Gambar, Ungkap Usia Spiritual Kamu

Tebak jumlah kuda dalam gambar.
Sumber :
  • Buzz Quiz

VIVA – Pernahkah kamu memerhatikan bahwa keinginan, impian, dan hobi kamu sangat berbeda dengan yang dipilih oleh orang-orang seusiamu? Nah, ini semua berhubungan dengan usia spiritual atau jiwamu. 

Uji Kejelian! Bisakah Kamu Temukan Wanita yang Tersembunyi dalam Gambar?

Jika ingin mengetahui berapa usia jiwa kamu yang sebenarnya, tidak perlu berpikir terlalu rumit. Dengan menebak kuis dari gambar berikut, kamu akan segera mengetahui usia jiwamu yang sebenarnya dan makna yang terungkap di baliknya. 

Caranya sangat mudah. Cukup perhatikan baik-baik gambar berikut, kemudian hitung berapa jumlah kuda yang ada dalam gambar. Sudah siap dengan jawabanmu? Yuk, cocokkan maknanya di bawah ini, dilansir Buzz Quiz, Selasa 13 Oktober 2020.

Ramal Nasibnya Bakal Punya Anak Atau Tidak, Cinta Laura Dapat Jawaban Begini

Baca juga: Hewan Pertama yang Dilihat Akan Ungkap Masalah Terbesar Kamu!

Analis Prediksi IHSG Melemah Terbatas, Intip Rekomendasi Saham Potensial Cuan Ini

1-5
Jika kamu hanya melihat 1-5 kuda, berarti kamu masih seperti anak-anak yang tidak lebih dari 13 tahun. Namun, ini tidak berarti kamu berperilaku dengan cara yang sama. Kamu polos seperti anak-anak dan memandang dunia dengan cerah. 

Orang dewasa tidak memiliki ini. Kamu memiliki keuntungan. Tapi, satu kelemahan penting dalam dirimu adalah keinginanmu. Kamu menuntut terlalu banyak dari orang-orang yang dekat dengan kamu. 

6-10 
Jika kamu menghitung kuda dalam gambar dan hanya menemukan 6-10, berarti jiwa kamu masih muda. Usia kamu berkisar antara 16 hingga 25 tahun. Dan ini berarti, suasana hati kamu cenderung berubah-ubah. 

Meskipun kamu mudah mengatasi kesulitan, tetapi kamu mudah terpengaruh. Untuk itu, kamu harus lebih sering mengandalkan pendapat sendiri dan tidak melihat ke belakang pada orang lain. 

11 lebih
Kamu sudah dewasa dan berusia lebih dari 30 tahun. Kamu bijaksana dan berpikiran dingin. Artinya, kamu selalu membuat keputusan secara sadar atau disengaja. Sayangnya, kamu dianggap sebagai orang yang membosankan dan pemarah. Oleh karena itu, kamu perlu lebih sabar dengan dunia ini. 

Psikolog juga menghitung usia mental untuk memahami cara bekerja dengan seseorang. Dalam hal ini, kamu bisa memperbaiki kekurangannya. Jadi, kamu bisa menjadi lebih baik dan menemukan peluang baru. 

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya