3 Kejadian Ngeri karena Kondom, No 2 Miris Banget

Ilustrasi kondom/alat kontrasepsi.
Sumber :
  • Pixabay/Anqa

VIVA – Fungsi kondom sebagai alat kontrasepsi dan mencegah penyebaran penyakit seksual tentu sudah banyak didengar. Sebagai alat kontrasepsi, kondom disebut sebagai metode paling aman dan tidak memiliki efek samping.

Terpopuler: Keluarin di Luar Kenapa Masih Bisa Hamil? Ngantuk Parah Usai Makan Siang Tanda Diabetes?

Namun ada saja kelakuan orang-orang yang menggunakan kondom tidak semestinya. Ujungnya pun mengerikan. Bahkan seorang pria uang mesti meregang nyawa karena menggunakan kondom untuk tujuan lain. Berikut ini tiga cerita mengerikan karena kondom, dilansir dari Ranker.

1.Meledak

Penting Banget! Kenapa Dokter Boyke Bilang Kondom Tetap Dibutuhkan Setelah Menikah?

Seorang yang mengaku bernama Willoughby dalam sebuah forum mengatakan bahwa kondom yang dikenakannya pernah meledak dan pecah saat sedang dipakai ketika berhubungan seks. Kala itu, dia tengah melakukan gaya misionaris dan merasa ada yang pecah di alat vitalnya. Ketika menyadarinya, ternyata itu tampak seperti karet gelang dengan beberapa bagian dari kondom yang berhamburan.

2.Meninggal

Keluarin di Luar Kenapa Masih Bisa Hamil? Begini Jawaban dr Boyke

Pria 31 tahun asal Brighton, Inggris bernama Gary Ashbrook ditemukan mati oleh teman sekamarnya. Dia bunuh diri dengan mengenakan kondom yang dipakai di kepalanya hingga tidak bisa bernapas. Dia mengakhiri hidupnya karena positif HIV dan ditolak keluarganya.

Kondom.

3.Tertelan

Pada Maret 2013, salah satu warga Chicago bernama Anishi Spencer membawa anak-anaknya ke McDonald's. Di daerah itu, putranya yang berusia dua tahun menemukan kondom di Play Place. Karena usianya masih balita, dia memutuskan untuk memakan barang yang ditemukannya. Sang ibu baru tahu karena si anak mulai batuk dan mengeluarkan kondom.

Spencer mengajukan gugatan senilai US$50 ribu atau setara Rp692,6 juta kepada McDonald's Corporation dan restoran tersebut karena gagal menyimpan bahan berbahaya dari anak-anak di area terbuka serta gagal melakukan pengawasan atau inspeksi untuk mendeteksi kegiatan menyimpang.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya