Alasan Selingkuh Hingga Penyebab Wanita Sulit Dapat Jodoh

Ilustrasi selingkuh.
Sumber :
  • Pixabay

VIVA Lifestyle – Artikel soal alasan wanita selingkuh, disukai pembaca. Terbukti, artikel tersebut menjadi yang terpopuler di kanal Lifestyle VIVA, edisi Senin, 6 Februari 2023.

Informasi terbaru soal penyebab wanita sulit dapat jodoh, ternyata juga membuat publik penasaran. Deret wisata tertua di Indonesia, turut menjadi perhatian para pembaca. Brand lokal di ajang kejuaraan, juga menjadi artikel yang banyak diklik oleh pembaca di VIVA.

Berikut rangkuman artikel terpopuler kanal Lifestyle VIVA, edisi Senin, 6 Februari 2023.

Alasan Wanita Berselingkuh, Nomor Dua Sering Terjadi di Pernikahan

Ilustrasi wanita licik

Photo :
  • pink villa

Mitos pria lebih banyak selingkuh daripada wanita sepertinya salah belakangan ini. Alasan wanita berselingkuh menjadi lebih mirip dari waktu ke waktu. Namun, ketika menyangkut wanita, tiga alasan mengapa mereka terlibat perselingkuhan, tampaknya menjadi daftar teratas dalam situasi apa pun. Lantas apa yang membuat wanita berselingkuh dari pasangannya? 

Baca selengkapnya di sini.

Penyebab Wanita Sulit Dapat Jodoh, karena Banyak Dosa?

Ilustrasi wanita/sedih.

Photo :
  • Freepik/freepik

Menikah dengan pasangan yang diidamkan menjadi impian bagi banyak orang. Tak sekadar untuk memiliki pasangan hidup, bagi umat Islam, menikah juga bagian dari ibadah.

12 Wanita Dievakuasi dari Rumah Kosong di Surabaya, Dijanjikan Jadi Pemandu Lagu

Berbicara menikah, tentu semua orang ingin segera dipertemukan dengan jodohnya ketika sudah siap baik dari segi finansial, psikologis hingga fisik. Namun, sering kali seseorang yang merasa sudah siap dalam segal aspek tapi justru belum bertemu dengan jodohnya.

Baca selengkapnya di sini.

Terpopuler: Anjasmara Selingkuh dan Sempat Nikahi Wanita Lain, Kartika Putri Gak Mau Tampil Depan Publik

5 Tempat Wisata Tertua di Indonesia, Ragunan Sudah Ada Sebelum Kemerdekaan

Warga yang sedang wisata ke Ragunan

Photo :
  • Istimewa
Wanita Nekat Bohongi Walkot Jaktim Modus Kerja Sama Proyek, Kerugian Capai Rp 5,8 M

Seiring perkembangan zaman, beragam destinasi wisata hadir dengan memberikan konsep kekinian. Namun, masih ada destinasi wisata Indonesia yang sangat legendaris dan masih beroperasi hingga saat ini.

Sejak sebelum masa kemerdekaan, Indonesia bahkan sudah memiliki tempat wisata yang bisa dikunjungi. Berikut daftar tempat wisata tertua Indonesia yang VIVA rangkum dari berbagai sumber:

Baca selengkapnya di sini

Usai Drakor dan Dikonsumsi Elon Musk, Brand Lokal Ini Nongol di Ajang Kejuaraan Dunia

F1 Powerboat in Indonesia

Photo :
  • Antara/Kemenpora

Ajang kejuaraan dunia, Formula One Powerboat World Championship 2023 akan segera digelar. Diselenggarakan selama 3 hari, yaitu 24-26 Februari 2023, ajang yang juga disebut F1H20 ini akan diadakan di Danau Toba, Sumatera Utara. 

Danau Toba sendiri terkenal sebagai danau vulkanik terbesar di dunia dan diakui sebagai UNESCO Global Geoparks.

Baca selengkapnya di sini.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya