Pelatihan Basket oleh Pemain NBA
Kamis, 7 September 2017 - 20:11 WIB
VIVA.co.id – Mantan pemain NBA Samuel Perkins memperhatikan anak-anak jalanan memasukkan bola saat pelatihan basket di Lapangan Basket Kedutaan Besar Amerika Serikat, Jakarta, Kamis 7 September 2017. Kegiatan tersebut bertujuan untuk lebih memperkenalkan basket kepada ana-anak Indonesia.