Konser 30 Tahun KLa Project
Kamis, 6 Desember 2018 - 19:36 WIB
VIVA – Grup band KLa Project menggelar konser bertajuk KLa Project 30 Years Karunia Semesta di Jakarta Convention Centre (JCC), Jakarta. Konser tersebut dalam rangka perayaan 30 tahun karier musik KLa Project di industri musik tanah air.