Uji Coba PLTSa TPA Putri Cempo Solo
Minggu, 17 Februari 2019 - 09:06 WIB
VIVA – Proyek pembangunan fasilitas PLTSa TPA Putri Cempo Solo yang direncanakan akan selesai pada 2021 ini diharapkan dapat mengolah 450 ton sampah per hari untuk dapat menghasilkan listrik berkapasitas 5 megawatt sebagai solusi menyelesaikan permasalahan sampah di masa mendatang.