Sarasehan Budaya Dua Tahun Kasus Novel
Jumat, 12 April 2019 - 11:26 WIB
VIVA – Sarasehan ini digelar dalam rangka memperingati dua tahun kasus penyerangan penyidik KPK Novel Baswedan yang belum terungkap pelakunya.