Bapak-bapak Ajarkan Bahasa Inggris dengan Metode Kaca Spion

Seorang Bapak bapak Ajarkan Bahasa Inggris dengan Mtode Kaca Spion
Sumber :
  • Tangkapan Layar

VIVA Edukasi – TikTok memang menjadi platform sosial media yang membagikan konten-konten unik. Para kreator pun tentunya akan terus berinovasi membagikan kreasi di setiap konten-konten yang mereka bagikan.

Belum lama ini viral di jagat media sosial seorang bapak-bapak yang mengajarkan bahasa Inggris secara gratis dan kreatif melalui TikTok dengan metode yang tidak biasa, yaitu dengan menggunakan kaca spion.

Seorang Bapak bapak Ajarkan Bahasa Inggris dengan Mtode Kaca Spion

Photo :
  • Tangkapan Layar

Di dalam video Bapak Dadang menjabarkan dengan laptop yang ada di depannya, kemudian pantulan laptop tersebut terpantul di dalam kaca spion motor yang ada di depannya.

Materi pembelajaran bahasa Inggris yang Ia jabarkan dan ditonton untuk netizen terlihat di dalam kaca spion.

Ia me-post video video pembelajarannya dengan durasi satu menit, selain itu ia juga mengadakan Live pembelajaran bahasa Inggris yang unik ini, sebagaimana terlihat dalam narasi setiap unggahan video pembelajarannya. Ia selalu mengajak netizen untuk Join dalam LIVE yang Ia lakukan.

“Join us bestie !  'sLivestream” Tulis keterangan di setiap unggahan videonya.

Konten Pak Dadang yang unik dan kreatif membuat tak tak jarang video-video yang Ia bagikan masuk dalam video unggulan yang banyak ditonton (FYP). Tak sedikit warganet yang memberikan gift saat pak Dadang melakukan live TikTok.

Pak Dadang dinilai memberikan penjelasan yang detail dan penuh perjuangan saat mengajar. Ia menamai kelasnya ini dengan sebutan ‘Global English Academy’.

Tak Ada Unsur Kekerasan atau Seksual, Kenapa Tiba-tiba Konten Ditake Down? Ini Jawaban Pihak TikTok

Lantas, video video yang diunggahnya selalu mendapatkan respon berupa komentar positif dari netizen, mulai dari ucapan semangat hingga memberikan hormat kepada bapak-bapak itu:

Bermain TikTok Setiap Hari? Ini Dampaknya yang Perlu Kamu Ketahui!

hormatku padamu pak” Ujar Netizen.

sehat sehat pakk.” Ujar netizen lainnya.

Menggugah Kesadaran Sosial dengan Humor, Kisah Inspiratif Lutfi Afansyah di TikTok

wah kayaknya aku bakalan sering mampir pak ... ♥️♥️♥️bahasa Inggris ku ga lancar ???????? semangat.” Ungkap netizen.

buka les offline dong pakk.” Tulis saran Netizen.

Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi), Meutya Hafid Saat Konferensi Pers (Doc: Natania Longdong)

Komdigi Surati Google, Meta, hingga TikTok untuk Blokir 'Keyword' Judi Online

Komdigi Surati Google, Meta, hingga TikTok untuk Blokir 'Keyword' Judi Online

img_title
VIVA.co.id
21 November 2024