91 Jurusan UGM yang Tersedia di SNBP dan SNBT 2023

Logo ASEAN di UGM, Yogyakarta.
Sumber :
  • ANTARA/Andreas Fitri Atmoko

VIVA Edukasi – Pendaftaran mahasiswa baru melalui jalur Seleksi Nasional Berdasar Prestasi (SNBP) 2023 telah dibuka mulai 14-28 Februari 2023. Kemudian Seleksi Nasional Berdasar Tes (SNBT) akan dibuka pada 23 Maret -14 April.

Dilansir dari Website resmi UGM, Wakil Rektor Bidang Pendidikan dan Pengajaran UGM, Prof. Dr. Wening Udasmoro, S.S., M.Hum., DEA., mengatakan pada tahun 2023 ini UGM membuka sebanyak 91 program studi (prodi) dalam penerimaan mahasiswa baru (PMB) baik melalui jalur SNBP, SNBT, maupun seleksi mandiri melalui ujian tulis.

Kampus Universitas Gadjah Mada di Yogyakarta.

Photo :
  • www.ugm.ac.id

“Pada PMB 2023 ini UGM membuka 91 prodi yang bisa dipilih oleh calon mahasiswa,” tuturnya Kamis (16/2). 

Nah bagi kamu yang akan mendaftar ke UGM bisa segera mempersiapkan diri memilih jurusan sesuai minat dan bakat. Lalu, jurusan yang ditawarkan UGM dalam penerimaan mahasiswa baru tahun ini apa saja? Berikut 91 program studi yang bisa kamu pilih di UGM:

NO

KODE

NAMA

JENJANG

DAYA TAMPUNG 2023

PEMINAT 2022

JENIS PORTOFOLIO

1

361001

BIOLOGI

Sarjana

68

613

Tidak Ada

2

361002

FARMASI

Sarjana

72

2.182

Tidak Ada

3

361003

GEOGRAFI LINGKUNGAN

Sarjana

30

291

Tidak Ada

4

361004

KARTOGRAFI DAN PENGINDERAAN JAUH

Sarjana

30

253

Tidak Ada

5

361005

PEMBANGUNAN WILAYAH

Sarjana

24

240

Tidak Ada

6

361006

KEDOKTERAN

Sarjana

54

3.802

Tidak Ada

7

361007

ILMU KEPERAWATAN

Sarjana

36

1.137

Tidak Ada

8

361008

GIZI

Sarjana

30

1.209

Tidak Ada

9

361009

KEDOKTERAN GIGI

Sarjana

45

1.164

Tidak Ada

10

361010

KEDOKTERAN HEWAN

Sarjana

60

998

Tidak Ada

11

361011

FISIKA

Sarjana

21

113

Tidak Ada

12

361012

KIMIA

Sarjana

42

335

Tidak Ada

13

361013

MATEMATIKA

Sarjana

24

442

Tidak Ada

14

361014

ILMU KOMPUTER

Sarjana

24

1.173

Tidak Ada

Pendaftaran Beasiswa untuk Belajar di Inggris Telah Dibuka hingga November Mendatang

15

361015

Inovasi Hebat! Mahasiswa UGM Sulap Kotoran Sapi Jadi Batako Kokoh

STATISTIKA

Sarjana

Putri Ariani, Penyanyi Berprestasi yang Kini Menjadi Mahasiswa Baru Fakultas Hukum UGM

18

649

Tidak Ada

16

361016

GEOFISIKA

Sarjana

21

103

Tidak Ada

17

361017

ELEKTRONIKA DAN INSTRUMENTASI

Sarjana

21

196

Tidak Ada

18

361018

AGRONOMI

Sarjana

24

231

Tidak Ada

19

361020

ILMU TANAH

Sarjana

23

185

Tidak Ada

20

361021

EKONOMI PERTANIAN DAN AGRIBISNIS

Sarjana

27

508

Tidak Ada

21

361022

PROTEKSI TANAMAN (ILMU HAMA DAN PENYAKIT TUMBUHAN)

Sarjana

23

221

Tidak Ada

22

361023

PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI PERTANIAN

Sarjana

12

135

Tidak Ada

23

361024

AKUAKULTUR (BUDIDAYA PERIKANAN)

Sarjana

23

232

Tidak Ada

24

361025

TEKNOLOGI HASIL PERIKANAN

Sarjana

23

143

Tidak Ada

25

361026

MANAJEMEN SUMBERDAYA AKUATIK (MANAJEMEN SUMBER DAYA PERIKANAN)

Sarjana

23

188

Tidak Ada

26

361027

MIKROBIOLOGI PERTANIAN

Sarjana

11

101

Tidak Ada

27

361028

ILMU DAN INDUSTRI PETERNAKAN

Sarjana

90

667

Tidak Ada

28

361029

ARSITEKTUR

Sarjana

24

1.010

Tidak Ada

29

361030

PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTA

Sarjana

26

599

Tidak Ada

30

361031

TEKNIK GEODESI

Sarjana

45

427

Tidak Ada

31

361032

TEKNIK GEOLOGI

Sarjana

39

630

Tidak Ada

32

361033

TEKNIK KIMIA

Sarjana

51

519

Tidak Ada

33

361034

TEKNIK ELEKTRO

Sarjana

24

534

Tidak Ada

34

361035

TEKNIK MESIN

Sarjana

59

633

Tidak Ada

35

361036

TEKNIK SIPIL

Sarjana

54

1.115

Tidak Ada

36

361037

TEKNIK NUKLIR

Sarjana

15

235

Tidak Ada

37

361038

TEKNIK FISIKA

Sarjana

42

140

Tidak Ada

38

361039

TEKNIK INDUSTRI

Sarjana

48

979

Tidak Ada

39

361040

TEKNIK PERTANIAN

Sarjana

30

294

Tidak Ada

40

361041

TEKNOLOGI PANGAN DAN HASIL PERTANIAN

Sarjana

33

673

Tidak Ada

41

361042

TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN

Sarjana

33

324

Tidak Ada

42

361043

HIGIENE GIGI

Sarjana

15

194

Tidak Ada

43

361044

KEHUTANAN

Sarjana

90

934

Tidak Ada

44

361045

TEKNOLOGI INFORMASI

Sarjana

24

1.548

Tidak Ada

45

361046

ILMU AKTUARIA

Sarjana

15

441

Tidak Ada

46

361047

TEKNIK BIOMEDIS

Sarjana

12

459

Tidak Ada

47

361062

TEKNIK INFRASTRUKTUR LINGKUNGAN

Sarjana

18

564

Tidak Ada

48

361063

ILMU EKONOMI

Sarjana

30

633

Tidak Ada

49

361064

MANAJEMEN

Sarjana

45

2.540

Tidak Ada

50

361065

AKUNTANSI

Sarjana

45

1.598

Tidak Ada

51

361066

FILSAFAT

Sarjana

45

572

Tidak Ada

52

361067

HUKUM

Sarjana

99

3.096

Tidak Ada

53

361068

ANTROPOLOGI BUDAYA

Sarjana

30

433

Tidak Ada

54

361069

ARKEOLOGI

Sarjana

20

328

Tidak Ada

55

361070

SEJARAH

Sarjana

15

298

Tidak Ada

56

361071

SASTRA ARAB

Sarjana

21

435

Tidak Ada

57

361072

BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

Sarjana

29

396

Tidak Ada

58

361073

SASTRA INGGRIS

Sarjana

20

819

Tidak Ada

59

361074

BAHASA, SASTRA, DAN BUDAYA JAWA

Sarjana

14

167

Tidak Ada

60

361075

BAHASA DAN SASTRA PRANCIS

Sarjana

14

215

Tidak Ada

61

361076

BAHASA DAN KEBUDAYAAN JEPANG

Sarjana

14

473

Tidak Ada

62

361077

BAHASA DAN KEBUDAYAAN KOREA

Sarjana

20

845

Tidak Ada

63

361078

MANAJEMEN DAN KEBIJAKAN PUBLIK

Sarjana

24

840

Tidak Ada

64

361079

ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL

Sarjana

24

1.459

Tidak Ada

65

361080

POLITIK DAN PEMERINTAHAN

Sarjana

24

639

Tidak Ada

66

361081

PEMBANGUNAN SOSIAL DAN KESEJAHTERAAN

Sarjana

24

625

Tidak Ada

67

361082

ILMU KOMUNIKASI

Sarjana

24

1.804

Tidak Ada

68

361083

SOSIOLOGI

Sarjana

24

612

Tidak Ada

69

361084

PSIKOLOGI

Sarjana

68

3.710

Tidak Ada

70

361085

PARIWISATA

Sarjana

20

902

Tidak Ada

71

361048

MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN

Diploma IV

18

636

Tidak Ada

72

361049

TEKNOLOGI REKAYASA PERANGKAT LUNAK

Diploma IV

29

422

Tidak Ada

73

361050

TEKNOLOGI REKAYASA ELEKTRO

Diploma IV

22

188

Tidak Ada

74

361051

TEKNOLOGI REKAYASA INSTRUMENTASI DAN KONTROL

Diploma IV

22

137

Tidak Ada

75

361052

TEKNOLOGI REKAYASA INTERNET

Diploma IV

29

282

Tidak Ada

76

361053

TEKNIK PENGELOLAAN DAN PEMELIHARAAN INFRASTRUKTUR SIPIL

Diploma IV

19

199

Tidak Ada

77

361054

TEKNOLOGI REKAYASA MESIN

Diploma IV

20

143

Tidak Ada

78

361055

TEKNIK PENGELOLAAN DAN PERAWATAN ALAT BERAT

Diploma IV

20

153

Tidak Ada

79

361056

PENGELOLAAN HUTAN

Diploma IV

27

175

Tidak Ada

80

361057

TEKNOLOGI VETERINER

Diploma IV

27

198

Tidak Ada

81

361058

PENGEMBANGAN PRODUK AGROINDUSTRI

Diploma IV

27

238

Tidak Ada

82

361059

TEKNOLOGI SURVEI DAN PEMETAAN DASAR

Diploma IV

20

136

Tidak Ada

83

361060

SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

Diploma IV

20

117

Tidak Ada

84

361061

TEKNOLOGI REKAYASA PELAKSANAAN BANGUNAN SIPIL

Diploma IV

19

164

Tidak Ada

85

361086

MANAJEMEN DAN PENILAIAN PROPERTI

Diploma IV

30

466

Tidak Ada

86

361087

PERBANKAN

Diploma IV

30

242

Tidak Ada

87

361088

AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK

Diploma IV

30

400

Tidak Ada

88

361089

PEMBANGUNAN EKONOMI KEWILAYAHAN

Diploma IV

30

249

Tidak Ada

89

361090

PENGELOLAAN ARSIP DAN REKAMAN INFORMASI

Diploma IV

18

443

Tidak Ada

90

361091

BAHASA INGGRIS

Diploma IV

29

220

Tidak Ada

91

361092

BISNIS PERJALANAN WISATA

Diploma IV

27

287

Tidak Ada

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya