Pentingnya Website di Era Digital

Ilustrasi coding
Sumber :
  • Pixabay

Jakarta, VIVA – Di era digital saat ini, memiliki laman alias website yang fungsional dan menarik menjadi kebutuhan mendesak bagi perusahaan yang ingin tetap relevan dan kompetitif di pasar.

Website tidak hanya berfungsi sebagai tempat untuk menampilkan informasi produk atau layanan, tetapi juga sebagai representasi visual dari brand di dunia online, yang dapat meningkatkan kredibilitas perusahaan di mata konsumen.

Seperti yang ditawarkan Etinion, penyedia jasa pembuatan website profesional berbasis CMS WordPress Self-Hosted. Perusahaan ini menawarkan layanan pembuatan website yang dapat disesuaikan untuk berbagai kebutuhan, termasuk E-Commerce, E-Learning, dan Company Profile.

“Website yang kami buat tidak hanya memudahkan pemasaran, tetapi juga meningkatkan kredibilitas brand,” ujar CEO Etinion, Fajar Lesmana, dikutip VIVA Selasa 3 September 2024.

Ilustrasi pembuatan website

Photo :
  • Etinion

Fajar menambahkan, bahwa website yang dibangun oleh mereka mencerminkan citra perusahaan yang dapat dipercaya, sehingga dapat meningkatkan loyalitas pelanggan dan mendorong pertumbuhan bisnis.

Etinion juga menawarkan berbagai keunggulan, seperti Lifetime Support, akses penuh ke website dan server, serta video tutorial yang memudahkan klien dalam mengoperasikan website secara mandiri.

Dengan fitur keamanan yang tinggi dan fleksibilitas Unlimited Revisi, klien diberikan kebebasan penuh dalam mengelola website mereka tanpa ketergantungan pada pihak lain.

Sebut Judi Online Kejahatan Luar Biasa, Begini Jurus Kombes Ade Safri Mengatasinya

Selain pembuatan website, perusahaan juga menyediakan layanan tambahan seperti pembuatan landing page, jasa Meta Ads, pembuatan logo, konten kreatif, dan ebook.

“Kami juga menyediakan layanan kerja sama untuk pelaku usaha berbadan hukum atau individual yang ingin meningkatkan sales melalui digital marketing,” tuturnya.

Bongkar 3 Situs Judi Online, Polisi Temukan Perputaran Uang Capai Rp1 Triliun
Polri ungkap kasus pornografi.

Tenaga Honorer Desa Ditangkap Gegara Kelola Website Pornografi

Tersangka mengelola website penyebaran pornografi sejak 2015.

img_title
VIVA.co.id
13 November 2024