4 Tren yang Bakal Populer di 2023, Ada Kerja Cerdas

Ilustrasi WFH.
Sumber :
  • Dok. Istimewa

VIVA Tekno – Di awal tahun, banyak orang yang sudah merencanakan resolusi untuk dijalankan selama setahun ke depan. Salah satu yang biasanya masuk ke dalam daftar resolusi adalah gaya hidup yang aktif dan produktif.

Integrasi Teknologi dan Pendidikan untuk Mendongkrak Kualitas SDM

Apa saja kegiatan-kegiatan yang akan populer di tahun 2023 untuk menunjang gaya hidup aktif dan produktif itu? Lalu, bagaimana caranya agar Anda dapat menjalani kegiatan tersebut dengan baik?

Berikut rangkumannya seperti tertulis dalam keterangan resmi Huawei Indonesia, Senin, 16 Januari 2023.

3 Makanan Viral di TikTok yang Bikin Ketagihan dan Mudah Dibuat di Rumah

Hiking dan berlari

Di tahun 2023, diprediksi akan semakin banyak orang tertarik melakukan hiking, di mana kegiatannya bisa dikategorikan olahraga karena mendorong gerak aktif tubuh lewat jalan kaki.

Apakah laptopmu Terus-Menerus di Mode Sleep? Simak Bahaya Performa dan Keamanannya yang Perlu Kamu Waspadai!

Selain hiking, berlari juga diprediksi akan menjadi kegiatan favorit. Selain dapat dilakukan sendiri, kegiatan atau acara lari marathon pun akan semakin banyak diselenggarakan.

Untuk menemani Anda dalam melakukan kegiatan tersebut, Huawei mengkombinasikan panduan kesehatan berbasis digital dengan teknologi canggih lewat Huawei Watch Fit 2 yang membawa ragam fitur kesehatan terdepan, serta Huawei Watch GT3 dengan desain mewah yang memiliki berbagai workout mode dan pemantauan SpO2.

Belajar dan bekerja dari mana saja

Sejak pandemi Covid-19, belajar dan bekerja dari mana saja terus menjadi tren yang digandrungi masyarakat. Apalagi, teknologi yang ada saat ini sangat mendukung kegiatan tersebut.

Huawei MatePad SE yang canggih dan multifungsi, serta dilengkapi layar yang lebar ini sangat cocok untuk menemani Anda belajar maupun bekerja.

Perangkat ini memiliki fitur multi-user yang memungkinkan beberapa pengguna menggunakan satu tablet bergantian, namun tetap memiliki privasi sendiri.

Selain itu, ada juga Huawei MatePad Pro, tablet dengan pengalaman Pro layaknya PC siap memberikan pengalaman luar biasa bagi pengguna.

Memotret

Tren bepergian akan kembali populer di tahun 2023 seiring pelonggaran pembatasan sosial di banyak tempat. Semakin banyak orang bepergian ke tempat baru, tren memotret pun akan ikut meningkat.

Huawei P50 Pro menjawab kebutuhan tersebut melalui rancangan mutakhirnya sebagai smartphone dengan kualitas kamera high-end photography lewat pengalaman True to Life Photography serta optik Huawei XD yang revolusioner.

Smartphone tersebut juga mempunyai desain yang mewah dan tipis, sehingga menjadikannya stylish untuk berbagai skenario penggunaan terutama menjadi partner traveling dan fotografi.

Bukan hanya tren bekerja virtual maupun hybrid, tren work smart atau kerja cerdas juga semakin populer. Work smart merupakan trik bekerja secara efektif untuk hasil yang maksimal, sehingga hasil yang didapat lebih baik dan memuaskan.

Tren kerja cerdas ini tentu tidak terlepas dari pemanfaatan teknologi. Untuk itu, Huawei menghadirkan MateBook D16 i5 dan MateBook D15 i7 dengan layar besar, teknologi canggih, serta rangkaian fitur impresif. Selain itu, ada juga Huawei MateBook 14s i5 dan MateBook D14 i5.

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya