Usai Sayembara Setnov, Netizen Ramai #IndonesiaMencariPapah

Setya Novanto.
Sumber :
  • ANTARA Foto/Akbar Nugroho Gumay

VIVA – Indonesia dihebohkan dengan pencarian Ketua DPR Setya Novanto. Mulai dari sayembara, sampai akhirnya netizen membuat hashtag #IndonesiaMencariPapah.

Hashtag #IndonesiaMencariPapah rupanya telah menjadi trending topik hingga sore ini. Dalam kurun beberapa menit saja, sudah ada 32 cuitan baru terkait dengan hashtag ini.

Semalam, penyidik KPK tiba pada pukul 21.40 WIB. Penyidik KPK sempat mendapat pengadangan ketika akan masuk. Namun, akhirnya penyidik KPK berhasil masuk ke rumah Setnov setelah bernegoisasi dengan kuasa hukum. 

Penyidik datang dengan membawa surat penangkapan. Dari hasil penggeledahan semalam, petugas hanya membawa CCTV dari rumah Setya Novanto. Hingga kini tidak diketahui di mana keberadaan Setya Novanto.

Eks Ketua MK Minta DPR Telusuri Kebenaran Isu Jokowi Intervensi Kasus Setya Novanto
Jokowi Buka Suara soal Ocehan Eks Ketua KPK Agus Rahardjo: Kepentingannya Apa Diramaikan?
Setya Novanto Acungkan 2 Jari Saat Nyoblos di Lapas Sukamiskin

Setya Novanto Acungkan 2 Jari Saat Nyoblos di Lapas Sukamiskin

Setya Novanto Acungkan 2 Jari Saat Nyoblos di Lapas Sukamiskin

img_title
VIVA.co.id
14 Februari 2024