Inilah 25 Password Terburuk Sepanjang 2018, Gampang Banget Dijebol

Ilustrasi hacker.
Sumber :
  • Pixabay/Geralt

VIVA – Tujuan dibuatnya kata sandi (password) adalah demi keamanan. Semakin rumit password, diharapkan semakin tinggi kemampuan perlindungannya.

Awas! Hacker Intai WhatsApp Kamu, Cepat Lakukan Ini Sekarang

Tapi sekarang orang-orang perlu mengakses banyak akun, mulai dari email pribadi, internet banking, hingga beberapa akun media sosial. Di antara mereka, ada yang tak mau ribet persoalan kata sandi. Pelupa, termasuk juga dalam dalihnya. Akhirnya dibuatlah password yang mudah diingat, tapi terlalu umum.

'123456', misalnya. Password tersebut memang tak perlu repot memeras otak untuk memanggilnya sewaktu-waktu dari bilik memori. Tapi sangat rentan 'dijebol', karena mudahnya ditebak. Lantaran mudahnya ditebak, kata sandi itu layak menyandang predikat password terburuk.

Akun Instagram Asia Sejahtera Mina (AGAR) Diretas, Perseroan Minta untuk Berhati-hati

Dikutip dari Instagram Tech Crunch, provider security Splash Data, telah mengumpulkan 25 password terburuk yang banyak digunakan sepanjang 2018. Data ini berdasarkan evaluasi pada lebih dari 5 juta kata sandi pengguna di Amerika Utara dan Eropa Barat, yang pernah bocor di internet.

Berikut ini daftarnya.

Ada 20 Juta Pengguna Internet Indonesia di Bawah 12 Tahun

Deretan password terburuk di tahun 2018

Ilustrasi pengguna WhatsApp.

6 Cara Cegah Akun WhatsApp agar Tidak Jadi Sasaran Para Hacker, Dijamin Aman

WhatsApp menjadi salah satu aplikasi pesan instan paling populer di dunia, tetapi juga sering menjadi target para hacker. berikut cara mencegah akun WhatsApp lebih aman.

img_title
VIVA.co.id
27 Februari 2025