YouTube Minta Maaf Atas Tumbangnya Platform Mereka

Ilustrasi WhatsApp dan YouTube.
Sumber :
  • Twitter/@WABetaInfo

VIVA – Layanan Streaming Video YouTube down atau mengalami gangguan sejak Rabu pagi, 17 Oktober 2018. Pihak YouTube langsung bergerak cepat menginformasikan ke seluruh dunia atas gangguan tersebut di akun Twitter-nya, @TeamYouTube.

Layanan yang bikin Pelanggan Ketagihan Terungkap

Mereka meminta maaf sekaligus berterima kasih atas respons cepat dari para penggunanya dan berupaya untuk menemukan solusinya. YouTube berjanji akan memberikan update informasi terbaru.

Pada website Downdetector, situs web pendeteksi laman yang tumbang, beberapa wilayah yang terdampak tumbangnya layanan YouTube adalah Amerika Serikat, Eropa terutama Inggris, Australia, Singapura, Thailand, Filipina, dan Indonesia.

Itharaa Alkhair Berkomitmen Berikan Pelayanan Terbaik Bagi Jemaah Haji
Surat suara pilkada serentak. (Foto ilustrasi).

KPU Ungkap Ketersediaan Jaringan Internet Masih Jadi Kendala Pilkada Serentak di Sejumlah Daerah

Anggota KPU RI Idham Holik menyebut beberapa wilayah di Indonesia masih menghadapi kendala dalam hal konektivitas internet.

img_title
VIVA.co.id
22 November 2024