Terpopuler: Nurdin Halid Bongkar Alasan Shin Tae-yong Dipecat, Janji dengan Pelatih Vietnam

Mantan Ketua Umum (Ketum) PSSI, Nurdin Halid
Sumber :
  • YouTube/tvOne

Jakarta, VIVA – Mantan Ketua Umum PSSI, Nurdin Halid membongkar alasan pemecatan Shin Tae-yong. Pernyataannya ini mencuri perhatian pembaca VIVA.co.id sepanjang Jumat 10 Januari 2025.

Marc Klok: Patrick Kluivert Tetangga Saya

Berita tentang alasan PSSI melakukan pemecatan Shin Tae-yong yang dibongkar oleh Nurdin Halid ini menjadi yang terpopuler di kanal bola VIVA.co.id.

Masih ada tiga berita tentang Shin Tae-yong yang masuk jajaran terpopuler. Berikut kami sajikan daftar lengkapnya;

Ada 1 Kandidat Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia yang Sulit Direalisasikan

1. Eks Ketum PSSI Nurdin Halid Bongkar Alasan Sebenarnya Shin Tae-yong Dipecat

Mantan Ketua Umum (Ketum) PSSI, Nurdin Halid mengatakan, keputusan PSSI mengganti Shin Tae-yong (STY) dengan Patrick Kluivert sebagai pelatih Timnas Indonesia adalah langkah yang tepat.

Eks Ketum PSSI Nurdin Halid: Apa yang Membanggakan dari Shin Tae-yong?

Selengkapnya klik di sini.

2. Segini Bayaran Shin Tae-yong Usai Dipecat PSSI, Makan Gaji Buta 3 Tahun

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong (STY)

Photo :
  • Instagram/STY

Shin Tae-yong sudah tidak lagi menjadi pelatih Timnas Indonesia. Pengabdiannya bersama skuad Garuda harus berakhir pada Januari 2025.

Selengkapnya klik di sini.

3. Terbongkar, Shin Tae-yong Punya Janji dengan Pelatih Vietnam di Piala AFF 2024

Pelatih Timnas Vietnam Kim Sang-sik buka suara terkait situasi yang sedang menimpa rekan senegaranya, yakni Shin Tae-yong.

Selengkapnya klik di sini.

4. Prediksi Media Korea, Pendukung STY di Timnas Indonesia Bakal Bereaksi Keras

Pemecatan yang dilakukan PSSI terhadap Shin Tae-yong dari jabatan pelatih Timnas Indonesia memunculkan pro dan kontra di kalangan penggemar sepakbola nasional. Para pembela sang juru taktik maupun tidak memiliki pendapat masing-masing.

Selengkapnya klik di sini.

Kapten Persib Bandung, Marc Klok (foto: Dede Idrus)

Marc Klok Klarifikasi Pernyataan Kontroversial soal Shin Tae-yong Diktator

Pemain Persib Bandung, Marc Klok memberikan klarifikasi atas pernyataannya yang sempat dianggap kontroversial terkait mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong (STY)

img_title
VIVA.co.id
11 Januari 2025