Rentetan Rekor Messi, Tak Ada yang Tandingi

Striker Barcelona, Lionel Messi.
Sumber :
  • REUTERS/Albert Gea

VIVA – Lionel Messi menjadi sensasi bagi LaLiga dalam kurun waktu satu dekade terakhir. Performa apiknya bersama Barcelona, terus menghadirkan rekor pribadi.

Beckham Putra Kena Sanksi Rp75 Juta, 5 Selebrasi Nyeleneh Pemain Top Dunia Ini Aman-aman Saja

Meski tak masuk ke dalam posisi tiga besar pemain terbaik terbaik dunia, Messi nyatanya tetap mampu mengukir prestasi. Secara statistik individu, Messi ternyata jadi raja di LaLiga.

Banyak rekor individu yang ditorehkan Messi. Dilansir Marca, Messi sudah mencetak 387 gol di LaLiga.

Gegara Minta Tandang Tangan Messi, Wasit Ini Kena Hukuman

Total kemenangan yang dibukukan Messi, juga menjadi yang paling banyak sepanjang sejarah, 317 kali. Lalu, Messi mencatatkan 45 pertandingan tanpa pernah kalah.

Monopoli Messi tak berhenti sampai di situ. La Pulga ternyata juga menjadi pemain yang paling sering cetak gol lebih dulu.

Pilihan Ronaldo Nazario Sosok Terhebata antara Ronaldo CR7 atau Lionel Messi

Dia sudah 85 kali mencetak gol lebih dulu di sebuah pertandingan LaLiga. Angka yang tak bisa disamai oleh siapa pun, termasuk rivalnya, Cristiano Ronaldo saat masih jadi pemain Real Madrid.

Pun dengan pemain yang sering cetak gol kemenangan, Messi sudah 27 kali melakukannya. Dan, Messi juga menjadi pemain pengganti yang paling mematikan dengan mencetak 21 gol saat mengawali pertandingan dari bangku cadangan. (one)

Pemain Inter Miami, Lionel Messi

Gol Lionel Messi dan Luis Suarez Bawa Inter Miami ke 16 Besar Piala Champions CONCACAF

Lionel Messi menyumbang gol saat Inter Miami melaju ke putaran 16 besar Piala Champions CONCACAF, berkat kemenangan 3-1 atas Sporting Kansas City

img_title
VIVA.co.id
26 Februari 2025
img-logo
img-logo

Bantu kami untuk memperbaiki kualitas siaran TvOne dengan mengisi survey berikut