Guardiola Diragukan, Xavi Turun Tangan

Pep Guardiola
Sumber :
  • REUTERS/Michael Dalder

VIVA.co.id - Manchester City tengah bersiap untuk menyambut musim 2016/2017 mendatang. Namun, muncul keraguan perihal manajer baru mereka, Pep Guardiola. 

Yaya Toure Akhirnya Menyerah, Minta Agennya Diam
 
Dilansir ESPN, Guardiola merupakan manajer yang belum pernah menjajal Premier League. Dan atas alasan tersebut, banyak pihak masih meragukan kualitasnya.
Moyes Sukses Ajak 2 Bek MU Merapat ke Sunderland
 
Menanggapi hal ini, mantan anak asuh Guardiola, Xavi Hernandez buka suara. Dia yakin, Guardiola mampu mengemban tugas barunya di ManCity. 
Guardiola 'Bersih-bersih', Bek Veteran Terbuang ke Espanyol
 
"Anda sangat mengenal Pep. Dia sudah menjelaskan dengan baik mengenai bukan apa yang anda lakukan tapi mengapa anda melakukan itu," kata Xavi.
 
"Dia sudah memiliki kedewasaan dan pengalaman dari Bayern. Dia selalu melihat ke depan dan mencari solusi untuk klub," lanjutnya. 
 
Manchester City dijadwalkan menghadapi Sunderland di laga perdana mereka di Premier League musi 2016/2017 mendatang. Pertandingan tersebut akan dihelat, Sabtu 13 Agustus 2016.
 
(ren) 
 
Manajer Liverpool, Juergen Klopp.

Liverpool Tunjuk Direktur Sepakbola untuk Pertama Kali

Klopp menginginkan posisi itu untuk mengurangi beban kerjanya.

img_title
VIVA.co.id
4 November 2016