5 Fakta Menarik Jelang Duel Manchester United vs Brighton

Manchester United vs Brighton di Old Trafford Minggu 7 Agustus 2022
Sumber :
  • Instagram @Manchesterunited

Manchester - Manchester United akan menjamu Brighton dalam lanjutan Premier League matchday kelima di Stadion Old Trafford, Sabtu 16 September 2023, pukul 21.00 WIB.

Blak-blakan, Maguire Ungkap Penyebab MU Makin Hancur bersama Amorim

Pada pertandingan sebelumnya, Manchester United menelan kekalahan atas Arsenal dengan skor 1-3. Sedangkan kemenangan diraih Brighton atas Newcastle United dengan skor 3-1.

Berikut beberapa fakta menarik jelang duel Manchester United vs Brighton:

Juventus Tak Mau Mundur Meski Zirkzee Disebut Pemain Gagal Manchester United

1. Manchester United Dihantam Badai Cedera

Mason Mount

Photo :
  • Twitter: Manchester United
Manchester United Terpaut 7 Poin dari Zona Degradasi, Ruben Amorim: Momen Terburuk, Kami Harus .....

Jelang menghadapi Brighton, Manchester United harus dihadapkan dengan beberapa masalah seperti badai cedera yang menimpa skuad asuhan Erik Ten Hag seperti Lisandro Martinez, Mason Mount, Raphael Varane, Tyrell Malacia dan Luke Shaw.

2. Rekor Buruk Erik Ten Hag

Manajer Manchester United, Erik ten Hag

Photo :
  • AP Photo/Ian Walton

Semenjak melatih Manchester United, Erik Ten Hag memiliki catatan buruk ketika menghadapi Brighton. Selama empat kali pertemuan pelatih asal Belanda itu belum pernah meraih kemenangan atas Brighton.

Yang paling mengejutkannya adalah, ketika di laga kedua Premier League dimana ia baru saja melatih Manchester United, Erik Ten Hag sudah kemenangan badai 0-4 atas Brighton.

3. Menanti Debut Sofyan Amrabat

Sofyan Amrabat

Photo :
  • Twitter: Manchester United

Manchester United baru saja mendatangkan Sofyan Amrabat, Namun ia belum menjalani debut, hal ini pemain asal Maroko itu akan diturunkan saat menghadapi Brighton, meskipun mantan pemain Fiorentina itu masih mengalami cedera punggung.

4. Evan Ferguson Pemain yang Perlu Diwaspadai

Penyerang Brighton, Evan Ferguson

Photo :
  • IG: Evan Fergoson

Manchester United perlu mewaspadai salah satu pemain Brighton yaitu Evam Ferguson. Meskipun masih berusia 18 tahun, ia telah menjadi salah satu penyerang berbahaya di Premier League. Even Ferguson juga baru saja mencetak tiga gol saat menghadapi Newcastle United di pekan kemarin.

5. Catatan Apik Brighton

Arsenal vs Brighton

Photo :
  • Twitter: Arsenal FC

Brighton mampu tampil luar biasa di Premier League musim ini. Skuad asuhan Roberto De Zerbi kini berada di peringkat keenam hasil dari tiga kali kemenangan dan satu kali kekalahan dari empat pertandingan.

Penyerang Manchester United, Marcus Rashford

Manchester United Tumbalkan Marcus Rashford demi Striker Ganas Ini

Manchester United dilaporkan terbuka untuk melepas Marcus Rashford dan mendatangkan penyerang baru untuk Ruben Amorim pada bursa trasnfer Januari 2025 ini. 

img_title
VIVA.co.id
3 Januari 2025