Reece James Ogah Pindah ke Arsenal

Bek Chelsea dan Timnas Inggris, Reece James
Sumber :
  • Twitter

VIVA Bola – Baru-baru ini, eksodus pemain Chelsea ke berbagai klub terjadi. Termasuk ke Arsenal.

Greg Nwokolo Murka ke Pemain Indonesia saat Melawan Chelsea, Kenapa?

Meski demikian, bek kanan Chelsea, Reece James secara terbuka menolak bermain untuk Arsenal.

Penolakan itu dengan tegas disampaikan James melalui media sosial Twitter. Ia merespons cuitan yang mengaitkan dirinya gabung ke Arsenal.

Kata Ruben Amorim, Kartu Merah Bruno Fernandes Bikin Man United Bikin Rumit Pertandingan

Pemain muda Chelsea, Reece James

Photo :
  • twitter.com/ChelseaFC

Seorang loyalis Arsenal melalui Twitter menuliskan status berbunyi: "Reece James ke Arsenal, siapa yang bilang tidak?" kemudian, cuitan itu direspons James dengan singkat: "Saya bilang TIDAK!"

Arsenal Pantau Kiper Muda Boca Juniors Leandro Brey

Diketahui, eksodus pemain Chelsea ke berbagai klub pada musim panas ini terjadi. Kai Havertz jadi pemain yang menyeberang dari London Biru ke London Merah.

Selain itu, sederet nama juga hijrah. Mereka memilih berkarier di Arab Saudi.

Selebrasi Bukayo Saka usai bobol gawang Tottenham Hotspur

Kabar Buruk untuk Arsenal

Arsenal menghadapi tantangan besar karena Bukayo Saka dipastikan absen sekira dua bulan akibat cedera hamstring.

img_title
VIVA.co.id
28 Desember 2024