Putra Mahkota Arab Saudi Dikabarkan Ingin Membeli Klub Premier League

Duel Newcastle United versus Chelsea
Sumber :
  • Twitter/@premierleague

VIVA – Putra mahkota Arab Saudi, Mohammad bin Salman dikabarkan akan membeli klub Premier League, Newcastle United. Hal itu setelah pemilik klub, Mike Ashley mengalami kesulitan bersaing di Premier League dan berniat untuk menjualnya. 

Rekor Kelam Manchester City Usai Kalah 4 Kali Beruntun, Pertama Kalinya Pep Guardiola ....

Dikutip dari Foxsport, pihak Newcastle dikabarka sedang menjalin komunikasi intens dengan Public Investment Fund (PIF) Arab Saudi. Nilai untuk penjualan Newcaslte dikabarkan mencapai £340 juta (sekitar Rp6 triliun rupiah). 

Kesepatan ini dikabarkan akan berjalan dengan rumit. Meski sebenarnya Ashley sangat ini menjual klub tersebut. Ashley menjadi pemilik Newcastle sejak 10 tahun terakhir.

Klasemen Premier League: Liverpool Gusur Man City di Puncak, Man Utd Posisi ke ....

Pemilik baru dikabarkan siap menurunkan investasi cukup besar. Setidaknya uang £200 juta (sekitar Rp3,5 triliun) akan digelontorkan untuk tim utama dan akademi. 

Saat ini, Newcastle berada di peringkat 14 dengan 30 poin. Mereka hanya unggul tujuh angka dari zona degradasi. 

Pernyataan Erik Ten Hag Usai Dipecat Manchester United, Impian Saya Membawa Trofi, Sayangnya...

Sementara itu, putra mahkota Arab Saudi tersebut kabarnya sempat melirik Manchester United.

Ruud van Nistelrooy

Ruud van Nistelrooy Pamit dengan Gemilang, Bikin MU Lupa Rasanya Kalah

Ruud van Nistelrooy pamit sebagai manajer interim Manchester United dengan catatan gemilang. Di laga terakhirnya, Nistelrooy membawa MU menggasak Leicester City 3-0

img_title
VIVA.co.id
11 November 2024