MU Tumbang dari Klub Filipina
Senin, 23 September 2013 - 18:01 WIB
Sumber :
- ANTARA/M Risyal Hidayat
VIVAbola
- Madura United menelan kekalahan pada laga kedua Piala Menpora 2013. Tim yang pada laga perdananya berhasil menumbangkan Mitra Kukar tersebut disikat tim Filipina, Loyola Meralco dengan skor 1-3.
Bertanding di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin, 23 September 2013, MU tertinggal 2-1 di babak pertama.
Baca Juga :
Piala Kemerdekaan Sukses Gandeng 2 Stasiun TV
Di ujung laga, Layola harus kehilangan James Younghusband karena dikartu merah wasit. Meski demikian mereka tetap mampu menutup duel dengan kemenangan meyakinankan 3-1.
Susunan Pemain
Madura United
Madura United
: Alfonsius Kelyan, Denny Rumba, Fakhrudin Ariyanto, Abubakar, Michael Orah, Isac Y.M Jobber (37’), Busari, Khoirul Mashuda, Yunior, Ali Khadafi , Marchel Pongeh.
Loyola Meralco
: Sampana, Samuel Bonney, Romero, M.J Hartman, W.H Lee, James Younghusband, P Younghusband, Dorlas, Greatwich, Park, Canas, Lee Jo Young.
Baca Juga :
Halaman Selanjutnya
Di ujung laga, Layola harus kehilangan James Younghusband karena dikartu merah wasit. Meski demikian mereka tetap mampu menutup duel dengan kemenangan meyakinankan 3-1.