Terpopuler: Pato Mendekat ke Persib, Hasil Undian Cabor Bulutangkis Olimpiade Paris

Alexandre Pato
Sumber :
  • AP Photo/Scott Heppell

Jakarta – Kabar bergabungnya pemain asal Kroasia, Mateo Kocijan ke Persib Bandung untuk Liga 1 musim 2024/2025 tengah menyita perhatian pembaca hingga menjadi terpopuler di kanal VIVA Bola.

Jumpa Persik, Persib Waspadai Ancaman Serius Sang Mantan

Selain itu, hasil undian cabor bulutangkis di Olimpiade Paris 2024 juga banyak menarik minat pembaca hingga bertengger di terpopuler kanal VIVA Sport.

Untuk informasi selengkapnya, berikut sederet artikel populer di kanal Bola dan Sport VIVA.co.id sepanjang Sabtu, 13 Juli 2024.

Kembali Prima, Bek Persib Siap Terkam Persik Kediri

1. Persib Kalahkan Klub Malaysia di Bursa Transfer

Mateo Kocijan

Photo :
  • Instagram Mateo Kocijan
Antusias Bobotoh di Liga Champions Asia 2 Turun Drastis, Begini Respon Pemain Persib

Mateo Kocijan sudah sepekan lebih menjalani latihan bersama Persib Bandung. Pemain asal Kroasia ini mengaku senang bisa membela Maung Bandung yang merupakan salah satu tim besar di Indonesia.

Lanjutkan membaca

2. Hasil Undian Wakil Indonesia di Bulutangkis Olimpiade Paris 2024, Tantangan Berat Apri/ Fadia

Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti

Photo :
  • x.com/INABadminton

Hasil undian cabang olahraga (cabor) bulutangkis di Olimpiade Paris 2024 telah keluar. Agenda tersebut digelar di Kuala Lumpur, Malaysia, pada Jumat 12 Juli 2024 sore WIB.

Lanjutkan membaca

3. Alexandre Pato Mendekat ke Persib Bandung, Bobotoh: Ngeri Bakal Ada Trio Penyerang Brasil

Alexandre Pato

Photo :
  • AP Photo/ Luca Bruno

Persib Bandung sedang dikaitkan dengan eks striker AC Milan, Alexandre Pato. Rumor ini memanas karena Pato sudah mem-follow akun Instagram Maung Bandung. Lanjutkan membaca

4. Timnas Inggris Lawan Spanyol di Final EURO 2024, Prediksi VIVA Bola Terbukti Tepat

Pemain Timnas Inggris, Ollie Watkins rayakan gol

Photo :
  • AP Photo/Andreea Alexandru

Timnas Inggris dan Timnas Spanyol akan bertemu di final EURO 2024. Duel akan digelar di Olympiastadion, Berlin, Senin dini hari WIB, 15 Juli 2024.

Lanjutkan membaca

5. PBSI Lepas 9 Atlet Bulutangkis Berangkat Menuju Olimpiade Paris 2024

Pelepasan atlet dan tim bulutangkis dalam olimpiade paris 2024

Photo :
  • VIVA.co.id/Sherly (Tangerang)

Sekretaris Jendral Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI), Irjen Pol Fadil Imran melepas 9 atlet bulutangkis untuk bertanding dalam Olimpiade Paris 2024, Sabtu, 13 Juli 2024. Lanjutkan membaca

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya