Terpopuler: Prediksi Line Up Timnas Indonesia Vs Irak, Jonatan Christie Tumbang

Timnas Irak vs Timnas Indonesia
Sumber :
  • PSSI

JAKARTA – Berita mengenai prediksi line up Timnas Indonesia saat melawan Timnas Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia menjadi buruan pembaca VIVA Bola sepanjang Rabu 5 Juni 2024.

Skuad Garuda nantinya akan berhadapan melawan SInga Mesopotamia-julukan Timnas Irak- di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUBK) pada Kamis 6 Juni 2024.

Selain itu, ada juga kabar dari Indonesia Open 2024. Secara mengejutkan tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie langsung gugur usai dikalahkan wakil Malaysia, Leong Jun Hao.

Berikut lima berita terpopuler di kanal bola dan sport dirangkum VIVA round up:

5. Pelatih Beber Kesalahan Anthony Ginting di Indonesia Open 2024

Tunggal putra Indonesia, Anthony Ginting

Photo :
  • x.com/INABadminton

Tunggal putra Indonesia, Anthony Sinisuka Ginting terhenti langkahnya di babak 32 besar Indonesia Open 2024. Kekalahan di hari pertama penyelenggaraan turnamen level 1.000 ini tentu jadi pukulan baginya.

Anthony Ginting dipaksa mengakui keunggulan Kenta Nishimoto asal Jepang. Padahal di game pertama dia sempat unggul 21-17. Namun dua game berikutnya, pebulutangkis kelahiran Cimahi, Jawa Barat itu menyerah 11-21 dan 8-21.

Baca berita lengkapnya dengan mengklik tautan ini.


4. Hasil Indonesia Open 2024: Jonatan Christie Tumbang di Tangan Wakil Malaysia

Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie

Photo :
  • AP Photo/Dita Alangkara

Tunggal Putra Indonesia, Jonatan Christie, dibekuk wakil Malaysia, Leong Jun Hao, di Indonesia Open 2024. Jonatan harus pulang lebih awal usai gugur di babak pertama turnamen level super 1000 itu.  

Laga tersebut berlangsung di Istora Senayan Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada Rabu 5 Juni 2024. Jonatan tampak susah payah menghadapi wakil Malaysia tersebut.

Baca berita lengkapnya dengan mengklik tautan ini.

3. Toulon Cup: Timnas Indonesia U-20 Tertinggal dari Ukraina U-23

Pemain Timnas Indonesia U-20

Photo :
  • Instagram @pssi

Timnas Indonesia U-20 menghadapi Timnas Ukraina U-23 dalam laga perdana penyisihan Grup B Maurice Revello Tournament alias Toulon Cup 2024. Babak pertama baru berakhir, tim besutan Indra Sjafri tertinggal 0-2 dari Ukraina dalam duel yang digelar di Stade Jules-Ladoumègue, Prancis, 4 Juni 2024.

Baca berita lengkapnya dengan mengklik tautan ini.

2. Resmi Jadi WNI, Calvin Verdonk Ternyata Punya Rekan di Persib Bandung

Calvin Verdonk

Photo :
  • PSSI

Pemain keturunan Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, ternyata memiliki fakta menarik. Siapa sangka jika bek berusia 27 tahun itu nyatanya punya rekan di Persib Bandung.

Sebagaimana diketahui, Verdonk telah resmi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI) usai menjalani sumpah pekan ini. Dia nantinya akan memperkuat Timnas Indonesia usai perpindahan federasinya disetujui FIFA.

Timnas Indonesia Tumbang, Nobar di Depan Eks Kantor Gibran Tetap Meriah, Ribuan Orang Teriak demi Merah Putih!

Baca berita lengkapnya dengan mengklik tautan ini.


1. Prediksi Line Up Timnas Indonesia Vs Irak: Ragnar Oratmangoen Jadi Motor Serangan Baru

Rafael Struick: Kehadiran Ole Romeny Bagus untuk Timnas Indonesia

timnas indonesia

Photo :
  • PSSI


Prediksi line up Timnas Indonesia vs Irak di lanjutan babak kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026 menjadi hal menarik yang dibahas kali ini. Skuad Garuda nantinya akan berhadapan melawan SInga Mesopotamia-julukan Timnas Irak- di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUBK) pada Kamis 6 Juni 2024.

Terpopuler - Angka Kasus Bunuh Diri di Indonesia Meningkat hingga Pria Bakar Kalori Lebih Cepat dari Wanita

Baca berita lengkapnya dengan mengklik tautan ini.

Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan Ole Romeny

Erick Thohir Beri Kode, Ole Romeny Pemain Naturalisasi Selanjutnya Timnas Indonesia

Ketua Umum PSSI Erick Thohir memberikan isyarat segera melakukan proses naturalisasi kepada pemain FC Utrecht Ole Romeny untuk membela timnas Indonesia.

img_title
VIVA.co.id
17 November 2024