PSS Sleman dan Timnas Indonesia Jadi Korban, Polisi Tangkap Dokter Gadungan

Elwizan Aminudin
Sumber :
  • Twitter @PSSleman

Jakarta - Jajaran Polesta Sleman berhasil menangkap Dokter gadungan bernama Elwizan Aminudin yang telah merugikan Timnas Indonesia dan PSS Sleman.

Setelah gelagatnya ketahun, Elwizan Aminudin sempat menjadi buronan selama dua tahun. Selain merugikan Timnas Indonesia dan PSS Sleman, ia juga sempat bekerja sebagai dokter di sembilan klub sebelumnya.

Elwizan Aminudin

Photo :
  • Twitter @PSSleman

Dilansir TVOneNews, Rabu 31 Januari 2024. Namun siapa sangka, sosok Elwizan Aminudin merupakan hanya seorang kondektur bus yang telah memalsukan ijazah dokter dari Universitas Syiah Kuala Banda Aceh.

Meskipun sudah banyak klub yang ditipunya. Akan tetapi PSS Sleman yang membuat laporan kepolisian hingga kasus tersebut langsung ditindak. PSS Sleman mendapatkan kerugian sekitar Rp200 juta atas gaji dan bonus yang diterima oleh sang dokter gadungan itu.

Beberapa kejanggalan yang dilakukan oleh Elwizan Aminudin. Ketika pemain Timnas Indonesia U-19 yaitu Ernando Ari mengalami cedera bahu. Namun dokter gadungan tersebut malah mengijinkan untuk menjalani latihan.

Namun pelatih Timnas Indonesia U-19 kala itu yaitu Shin Tae yong mengetahui kondisi cedera yang diterima oleh Ernando Ari cukup parah dan menyarankan untuk tetap melakukan istirahat.

Panas! Instagram Diego Michiels Digeruduk Warganet usai Kritik Timnas Indonesia

Kiper Timnas Indonesia, Ernando Ari Sutaryadi

Photo :
  • AP Photo/Hussein Sayed

Selain itu ada beberapa sejumlah korban lainnya seperti Saddam Emiruddin Gafar, akibat ulah dokter gadungan tersebut, membuat Emiruddin dalam penurunan performa hingga tersingkir di skuad utama PSS Sleman.

Media Asing Remehkan Mimpi Erick Thohir Bawa Timnas Indonesia ke Ranking 50 FIFA: Mustahil
Maarten Paes, Timnas Indonesia vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia

Media Vietnam Soroti Maarten Paes Tak Dipanggil Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Dianggap Sebagai...

Shin Tae-yong tidak membawa Maarten Paes yang sebelumnya selalu menjadi andalan ketika Timnas Indonesia berlaga di Kualifikasi Piala Dunia 2026 ke Piala AFF 2024

img_title
VIVA.co.id
26 November 2024